Berita , Jateng

Pelaku Penganiayaan di Jalan Kelud Raya Semarang Berhasil Ditangkap, Polisi Bongkar Identitas Asli

profile picture Feni Amelia
Feni Amelia
Pelaku Penganiayaan di Jalan Kelud Raya Semarang Berhasil Ditangkap, Polisi Bongkar Identitas Asli
Pelaku Penganiayaan di Jalan Kelud Raya Semarang Berhasil Ditangkap, Polisi Bongkar Identitas Asli
HARIANE - Pelaku penganiayaan di Jalan Kelud Raya Semarang berhasil ditangkap Kepolisian Resor Kota Besar (Polrestabes) Semarang.
Aksi pelaku penganiayaan di Jalan Kelud Raya Semarang terekam melalui tangkapan layar video CCTV yang berada di lokasi kejadian.
Atas adanya bukti video tersebut, penangkapan pelaku penganiayaan di Jalan Kelud Raya Semarang dapat dilakukan dengan mudah oleh pihak kepolisian.
Sebelumnya diketahui, pelaku telah melakukan aksi penganiayaan di Jalan Kelud Raya Semarang terhadap korban sebagai pengendara motor.
BACA JUGA : Video Aksi Penganiayaan Sopir Truk Jombang oleh Oknum Polisi Jadi Viral, Begini Klarifikasi Lengkap Polisi
Berdasarkan video CCTV yang beredar, salah satunya diunggah oleh Instagram Info Kejadian Semarang pada Rabu, 18 Mei 2022, pelaku tampak mendorong korban hingga jatuh dari motor.
Pelaku berulangkali menginjak-injak motor korban dengan brutal. Ia tidak merespon saat korban meminta ampun, yang pada akhirnya warga sekitar mengerumuni lokasi kejadian.

Kronologi Aksi Pelaku Penganiayaan di Jalan Kelud Raya Semarang

AKBP Donny Sardo Lumbantoruan SH, SIK, MIK, selaku Kasatreskrim Polrestabes Semarang, menuturkan secara lengkap kronologi penganiayaan tersebut.
Dilansir dari kanal Youtube Team Elang Hebat Semarang, aksi penganiayaan di Jalan Kelud Raya Semarang terjadi pada Sabtu, 14 Mei 2022, sekitar pukul 23.30 WIB.
Penganiayaan bermula saat pelaku meminum minuman keras yang disaksikan oleh dua rekannya. Bersama kedua rekannya tersebut, pelaku secara bertiga mengendarai satu sepeda motor.
Mereka bertiga melintasi Jalan Kelud Raya dengan arah yang berlawanan. Saat itu, secara bersamaan korban melintasi jalan yang sama.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025