Berita , Ekbis

Pembangunan Hotel Jambuluwuk di IKN Senilai Rp 300 M, Jokowi: Tak Ada Alasan Tidak Investasi

profile picture Tim Red 4
Tim Red 4
Pembangunan Hotel Jambuluwuk di IKN Senilai Rp 300 M, Jokowi: Tak Ada Alasan Tidak Investasi
Groundbreaking Hotel Jambuluwuk di IKN dengan nilai Rp 300 M jadi hotel keenam di IKN. (Foto: YouTube/Sekretariat Presiden)

HARIANE - Presiden RI Joko Widodo hari ini Rabu, 17 Januari 2024 melakukan peletakan batu pertama atau groundbreaking Hotel Jambuluwuk di IKN.

Hotel tersebut merupakan tempat penginapan berbintang lima dengan kapasitas kurang lebih 200 kamar.

Presiden mengungkapkan nilai pembangunan hotel tersebut adalah Rp 300 M dan menjadi hotel keenam yang dibangun di IKN baik hotel bintang 4 maupun 5. 

Dalam pidato sambutannya, Jokowi mengungkapkan pembangunan hotel di IKN bisa digunakan sebagai akomodasi para tamu undangan upacara 17 Agustus yang tahun ini akan digelar di Ibu Kota Nusantara pertama kali. 

"Bisa di Balikpapan karena jalan tolnya sepanjang 47 km juga insya Allah di bulan Juli sudah selesai. Tapi akan lebih bener kalau di Ibu Kota Nusantara sudah ada hotel-hotel yang telah selesai dibangun," ucapnya. 

Ia yakin pada saat jadwal upacara 17 Agustus ini sudah ada beberapa hotel berbintang yang siap untuk dihuni. 

Jokowi mengungkapkan Jambuluwuk Nusantara Hotel di IKN tersebut memiliki konsep modern dengan nuansa Indonesia etnik.

"Ini akan menambah jumlah hotel yang beroperasi di Ibu Kota Nusantara, menambah ketersediaan kamar hotel sehingga tamu-tamu yang berkunjung ke IKN tidak kesulitan mendapatkan akomodasi," sambungnya.

Presiden juga menyampaikan dengan pelaksanaan grounbreaking yang rutin dilakukan setiap bulan di IKN, bisa menjadi alasan yang kuat bagi para investor untuk ikut berinvestasi di ibu kota baru Indonesia ini dengan memanfaatkan berbagai macam insentif dari pemerintah. 

"Dengan perkembangan IKN seperti saat ini tiap bulan ada groundbreaking pembangunan berbagai jenis infrastruktur, maka tidak ada investor untuk ragu-ragu berinvestasi di Ibu Kota Nusantara," tutupnya. 

Investasi di IKN Tambah Investor Asing

Dilansir dari keterangan tertulis Otoritas Ibu Kota Nusantara, pembangunan Jambuluwuk Nusantara Hotel di IKN termasuk ke dalam groundbreaking Tahap 4. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB