Berita , Jateng

1200 Tim SAR Gabungan Cari Korban Hilang Musibah Longsor di Petungkriyono Pekalongan

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
longsor di Petungkriyono Pekalongan
Jumlah korban MD dalam musibah longsor di Petungkriyono Pekalongan bertambah. (Instagram/basarnas_semarang107)

HARIANE – Tim SAR Gabungan dari Basarnas, TNI, Polri, Dinsos, BPBD, PMI dan puluhan relawan kembali melanjutkan pencarian korban tanah longsor di Petungkriyono Pekalongan.

Total masih ada lima korban hilang yang sampai saat ini belum ditemukan. Identitas kelima korban tersebut yaitu :

1.       M Teguh Imanto, warga Desa Kayupuring

2.       Giyanto, warga Desa Gumelem

3.       Tegar Hariyanto, warga Batang

4.       M Nasrullah Amin, warga Pekalongan

5.       Aurel, warga Desa Kesimpar

Untuk membantu proses pencarian, Basarnas Semarang juga menerjunkan unit K9 alias anjing pelacak di sekitar lokasi.

“Kami juga menambah kembali waterjet/alkon untuk membersihkan lumpur dari area. Unit anjing pelacak juga kami terjunkan,” keterangan Kepala Kantor Basarnas Semarang Budiono.

Korban Meninggal Dunia Tanah Longsor di Petungkriyono Pekalongan Jumlahnya Bertambah

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kejagung Ungkap Peran 9 Tersangka Baru Kasus Dugaan Korupsi PT Pertamina

Kejagung Ungkap Peran 9 Tersangka Baru Kasus Dugaan Korupsi PT Pertamina

Sabtu, 12 Juli 2025
Suhu Dingin Musim Bediding di DIY, Ini Penjelasan BMKG

Suhu Dingin Musim Bediding di DIY, Ini Penjelasan BMKG

Sabtu, 12 Juli 2025
Kecelakaan di Temon, Satu Orang Meninggal Dunia

Kecelakaan di Temon, Satu Orang Meninggal Dunia

Sabtu, 12 Juli 2025
Mayu Ishikawa dan Yoshino Sato Tampil Cemerlang, Jepang Gebuk Polandia 3-1 di VNL ...

Mayu Ishikawa dan Yoshino Sato Tampil Cemerlang, Jepang Gebuk Polandia 3-1 di VNL ...

Sabtu, 12 Juli 2025
Riza Chalid Masih di Singapura, Ini Peran MRC dalam Kasus Dugaan Korupsi PT ...

Riza Chalid Masih di Singapura, Ini Peran MRC dalam Kasus Dugaan Korupsi PT ...

Sabtu, 12 Juli 2025
Kecelakaan di Secang Magelang Hari ini, Libatkan 2 Bus dan 1 Mobil

Kecelakaan di Secang Magelang Hari ini, Libatkan 2 Bus dan 1 Mobil

Sabtu, 12 Juli 2025
Puluhan SMP Swasta Tak Dapat Siswa, Begini Kebijakan yang Diterapkan Disdik Gunungkidul

Puluhan SMP Swasta Tak Dapat Siswa, Begini Kebijakan yang Diterapkan Disdik Gunungkidul

Sabtu, 12 Juli 2025
Tanggapan Bupati Gunungkidul Atas Penipuan yang Mencatut Namanya

Tanggapan Bupati Gunungkidul Atas Penipuan yang Mencatut Namanya

Sabtu, 12 Juli 2025
Lama Tak Ada Kabar, Ridwan Kamil Terekam Protes Pesawat Delay

Lama Tak Ada Kabar, Ridwan Kamil Terekam Protes Pesawat Delay

Sabtu, 12 Juli 2025
Klarifikasi Polres Depok Soal Kasus Curanmor di Rental PS Arafah : Pelaku Bukan ...

Klarifikasi Polres Depok Soal Kasus Curanmor di Rental PS Arafah : Pelaku Bukan ...

Sabtu, 12 Juli 2025