Berita , Pendidikan , Pilihan Editor

Pendaftaran JLPT 2022 Indonesia Dibuka Tahap 2, ini Cara Untuk Ikut Ujian Bulan Juli

profile picture Admin
Admin
Pendaftaran JLPT 2022 Indonesia Dibuka Tahap 2, ini Cara Untuk Ikut Ujian Bulan Juli
Pendaftaran JLPT 2022 Indonesia Dibuka Tahap 2, ini Cara Untuk Ikut Ujian Bulan Juli
HARIANE - Pendaftaran JLPT 2022 Indonesia sudah dimulai sejak 10 Maret 2022 lalu. Hal ini disampaikan melalui akun resmi Instagram Japan Foundation.
Kota-kota yang mengadakan pendaftaran JLPT 2022 Indonesia yaitu Palembang, Semarang, Bandung, Malang, Surabaya, Jakarta, Makassar, Manado, Padang, dan Medan.
Meski sampai tanggal 24 Maret 2022 sudah dibuka di beberapa kota di Indonesia, namun nyatanya tak semua yang mendaftar memperoleh kuota untuk melakukan pendaftaran JLPT 2022 Indonesia yang dilihat melalui kolom komentar unggahan JLPT di Instagram, yang membuat kota Surabaya dan Malang membuka tahap 2 untuk JLPT level N1, N2, N3, N4, dan N5 karena adanya sisa atau penambahan kuota.

Cara Pendaftaran JLPT 2022 Indonesia

Untuk bisa melakukan pendaftaran JLPT 2022 Indonesia dan agar bisa ikut JLPT (Japanese Language Proficiency Test) atau ujian kemampuan berbahasa Jepang bulan Juli melalui tahap 2, bisa mengikuti cara-cara daftar yang terbagi menjadi 2 sebagai berikut:
Bagi yang sudah mengisi formulir di tahap 1 namun belum sampai tahap pembayaran, bisa menggunakan langkah-langkah ini jika ingin mengikuti di kota dan level yang sama saat daftar tahap 1.
1. Melakukan Log In di laman JLPT dengan mengisi email dan kata sandi yang sudah didaftarkan pada tahap 1.
2. Pilih menu 'Memilih Tipe & Cara Pembayaran'.
3. Klik tipe pembayaran yang ingin digunakan melalui Virtual Account seperti ATM dan m-banking atau melalui QRIS seperti Gopay, dan lain-lain.
4. Transfer melalui Virtual Account atau QRIS di akun yang tertera di menu 'Memilih Tipe & Cara Pembayaran'. Untuk Virtual Account batas waktunya 24 jam, namun jika mendaftar melalui QRIS hanya dibatasi selama 1 jam setelah pendaftaran berhasil.
Tetapi, jika sudah memilih tipe pembayaran sebelumnya, bisa langsung mengecek di menu 'Memilih Tipe & Cara Pembayaran' untuk mengetahui nomor Virtual Account atau QRIS yang akan dituju.
BACA JUGA : Pendaftaran JLPT Juli 2022 Resmi Dibuka, Simak Jadwal dan Cara Pendaftarannya!
Ads Banner

BERITA TERKINI

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:15 WIB
Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:07 WIB
Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Sabtu, 18 Januari 2025 21:05 WIB
Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Sabtu, 18 Januari 2025 17:45 WIB
Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Sabtu, 18 Januari 2025 16:16 WIB
Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Sabtu, 18 Januari 2025 15:20 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 18 Januari 2025 10:36 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Sabtu, 18 Januari 2025 10:35 WIB
DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

Sabtu, 18 Januari 2025 08:22 WIB
Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Jumat, 17 Januari 2025 21:54 WIB