Berita

Penemuan Mayat di Semarang Hari Ini 11 Agustus 2023, Korban Tenggelam Akibat Perahu Terbalik

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Penemuan mayat di Semarang hari ini
Penemuan mayat di Semarang hari ini 11 Agustus 2023 yang merupakan korban tenggelam akibat perahu terbalik. (Ilustrasi: Freepik/wirestock)

HARIANE - Penemuan mayat di Semarang hari ini 11 Agustus 2023, merupakan korban dari perahu yang terbalik karena kelebihan muatan.

Mayat laki-laki tersebut ditemukan di laut Mangkang Wetan, Semarang Jawa Tengah sore ini sekitar pukul 16.00 WIB.

Proses evakuasi korban menuju sebuah perahu terekam sebuah video amatir hitam putih oleh seseorang yang berada di lokasi kejadian.

Kronologi Kejadian Penemuan Mayat di Semarang Hari Ini 11 Agustus 2023

Penemuan mayat di Semarang hari ini
Proses evakuasi korban tenggelam yang telah ditemukan. (Foto: Instagram/infokejadian_semarang)

Dikutip dari akun Instagram @infokejadian_semarang, telah dilaporkan mengenai adanya penemuan mayat di Semarang hari ini tepatnya sore tadi.

Berdasarkan sebuah video yang telah diunggah, terlihat korban sudah tak sadarkan diri ditemukan di perairan laut Mangkang Wetan.

Beberapa orang nampak membantu untuk membawa korban ke perahu yang berada di pinggir laut. Korban terlihat masih menggunakan sepatu saat ditemukan.

Menurut keterangan dari netizen di kolom komentar yang mengaku sebagai tetangga korban @lydiakptr, mengatakan bahwa korban adalah tetangga rumahnya.

Ia juga menjelaskan terkait kronologi kejadian mengapa korban bisa tenggelam. Menurut informasinya, korban saat itu sedang mencari tiram atau kerang di Laut Mangkang Wetan Utara.

Korban bersama yang lainnya menaiki perahu untuk mencari kerang di laut. Namun saat pulang menuju daratan, perahu ternyata mengalami kelebihan muatan dari kerang yang dibawanya sehingga perahupun terbalik.

Perahupun terbalik dan membuat seluruh orang yang berada di atasnya tercebur ke laut hingga 2 orang dikabarkan hilang dan tenggelam.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Kulon Progo Ajak Masyarakat Tolak Politik Uang

Polres Kulon Progo Ajak Masyarakat Tolak Politik Uang

Sabtu, 23 November 2024 21:43 WIB
Ribuan Masyarakat Padati Pesta Rakyat Kulon Progo Ber-Satu

Ribuan Masyarakat Padati Pesta Rakyat Kulon Progo Ber-Satu

Sabtu, 23 November 2024 19:43 WIB
Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Sabtu, 23 November 2024 13:21 WIB
Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Sabtu, 23 November 2024 12:28 WIB
Update Persiapan Haji 2025 : Proses Pengadaan Layanan Jamaan di Arab saudi Segera ...

Update Persiapan Haji 2025 : Proses Pengadaan Layanan Jamaan di Arab saudi Segera ...

Sabtu, 23 November 2024 12:25 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 23 November 2024 10:35 WIB
Melambung Tinggi! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik Rp ...

Melambung Tinggi! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik Rp ...

Sabtu, 23 November 2024 10:14 WIB
Jelang Pilkada 2024, Diskominfo Gunungkidul Siapkan Jaringan Internet di Sejumlah Titik Blank Spot

Jelang Pilkada 2024, Diskominfo Gunungkidul Siapkan Jaringan Internet di Sejumlah Titik Blank Spot

Sabtu, 23 November 2024 10:13 WIB
Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB