Berita , Jatim

Pengalihan Lalu Lintas Banyuwangi Surabaya Hari Ini Dalam Rangka Perbaikan Jembatan Wirolegi

profile picture Elza Nidhaulfa Albab
Elza Nidhaulfa Albab
pengalihan lalu lintas Banyuwangi Surabaya
Info pengalihan lalu lintas Banyuwangi Surabaya alam rangka perbaikan jembatan Wirolegi. (Foto: Unsplash/Nabeel Syed)

HARIANE - Informasi pengalihan lalu lintas Banyuwangi Surabaya dalam rangka perbaikan jembatan Wirolegi (Open Traffic Jembatan Wirolegi).

Informasi penutupan jalan dan rekayasa jalur telah diinformasikan oleh Satlantas Polres Jember melalui akun media sosial Instagram-nya.

Pengendara yang akan melintas di area jembatan Pasar Wirolegi diharapkan memahami rute pengalihan arus dan menggunakan jalur alternatif yang ada.

Pada informasi rekayasa lalu lintas ini akan diinformasikan soal penutupan jalur, titik pengalihan arus lalu lintas, dan jalur alternatif yang dapat dilalui.

Jalur Alternatif dan Pengalihan Lalu Lintas Banyuwangi Surabaya

Pengalihan Lalu Lintas Banyuwangi Surabaya
Polres Jember menginformasikan rekayasa arus lalu lintas dalam rangka perbaikan jembatan Wirolegi. (Foto: Instagram/Satlantas Polres Jember)

Dirilis Satlantas Polres Jember melalui akun media sosial resminya, rekayasa arus lalu lintas diberlakukan dalam rangka perbaikan jembatan Wirolegi.

Pengalihan arus lalu lintas akan diberlakukan mulai hari ini hingga perbaikan jembatan telah dinyatakan selesai dan akan diinformasikan lebih lanjut.

Sehubungan dengan adanya perbaikan jembatan Pasar Wirolegi, maka diberlakukan pengalihan lalu lintas dari Banyuwangi menuju Surabaya dan berlaku sebaliknya.

Rute pengalihan arus lalu lintas khusus kendaraan roda empat atau lebih dari arah Banyuwangi - Simpang 3 Mastrip - Simpang 4 Mastrip - Jalan Danau Toba - Jalan Tawang Mangu - Jalan Danau Tondano - Jalan Mastrip 4 - Jalan Matrip - Jalan Kaliurang - Jalan Rinjani - Jalan Prambanan - Jalan Borobudur - Simpang 3 Terminal Pakusari.

Sedangkan, untuk rute pengalihan arus lalu lintas dari arah Surabaya berlaku sebaliknya.

Pengalihan Lalu Lintas Banyuwangi Surabaya
Informasi penutupan jalan dan rekayasa jalur dalam rangka perbaikan jembatan Wirolegi. (Foto: Instagram/Satlantas Polres Jember)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Selasa, 25 Maret 2025
Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Selasa, 25 Maret 2025
Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Selasa, 25 Maret 2025
Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Selasa, 25 Maret 2025
Prevelensi Stunting di Sleman Lebih Rendah dari Nasional, Pemerintah Terus Genjot Penurunan

Prevelensi Stunting di Sleman Lebih Rendah dari Nasional, Pemerintah Terus Genjot Penurunan

Selasa, 25 Maret 2025
Sopir Mengantuk, Mobil Avanza Tabrak Trotoar dan Terbalik di Jalan Ngawen Gunungkidul

Sopir Mengantuk, Mobil Avanza Tabrak Trotoar dan Terbalik di Jalan Ngawen Gunungkidul

Selasa, 25 Maret 2025
Polisi Petakan Titik Rawan Kriminalitas di Gunungkidul, Hingga Waspadai Peredaran Uang Palsu

Polisi Petakan Titik Rawan Kriminalitas di Gunungkidul, Hingga Waspadai Peredaran Uang Palsu

Selasa, 25 Maret 2025
H-6 Lebaran, Disnakertrans Bantul Sudah Terima 15 Aduan THR

H-6 Lebaran, Disnakertrans Bantul Sudah Terima 15 Aduan THR

Selasa, 25 Maret 2025
Disdag Gunungkidul Pastikan Pasokan Gas Melon Selama Lebaran Aman, Berapa Jumlahnya?

Disdag Gunungkidul Pastikan Pasokan Gas Melon Selama Lebaran Aman, Berapa Jumlahnya?

Selasa, 25 Maret 2025
Sambil Menangis, Pelaku Penyimpan Mayat Pacar di Bantul Sampaikan Permohonan Maaf ke Keluarga ...

Sambil Menangis, Pelaku Penyimpan Mayat Pacar di Bantul Sampaikan Permohonan Maaf ke Keluarga ...

Selasa, 25 Maret 2025