Berita

Penyebab Ramsay Hunt Syndrome yang Justin Bieber Alami Hingga Bikin Wajahnya Lumpuh Sebelah

profile picture Dyah Ayu Purwirasari
Dyah Ayu Purwirasari
Penyebab Ramsay Hunt Syndrome yang Justin Bieber Alami Hingga Bikin Wajahnya Lumpuh Sebelah
Penyebab Ramsay Hunt Syndrome yang Justin Bieber Alami Hingga Bikin Wajahnya Lumpuh Sebelah
HARIANE – Penyebab Ramsay Hunt Syndrome menjadi pertanyaan sejak penyakit ini dialami oleh penyanyi Amerika Serikat, Justin Bieber.
Penyebab Ramsay Hunt Syndrome disebutkan oleh Justin Bieber karena virus yang menyebabkan setengah wajahnya menjadi lumpuh dan sulit untuk digerakkan.
Penyebab Ramsay Hunt Syndrome ternyata sama dengan virus yang menyebabkan penyakit cacar air atau chickenpox dan bisa tidur selama bertahun-tahun di dalam tubuh.
Seperti halnya penyakit yang disebabkan oleh virus lainnya, Ramsay Hunt Syndrome bisa dicegah dengan melakukan vaksinasi khususnya vaksin cacar air.
BACA JUGA : Justin Bieber Derita Kelumpuhan Wajah Akibat Ramsey Hunt Syndrome, 2022 Justice World Tour Dijadwalkan Ulang

Penyebab Ramsay Hunt Syndrome Bisa Beresiko Menyebabkan Kehilangan Pendengaran Secara Permanen

Justin Bieber melalui akun Instagram pribadi miliknya mengumumkan bahwa dirinya terjangkit Ramsay Hunt Syndrome, Sabtu, 11 Juni 2022.
Pada video yang diunggahnya tampak sisi kanan wajahnya tidak bisa digerakkan, mata tidak bisa berkedip dengan baik, dan ia mengaku tidak bisa tersenyum.
Gejala yang dialami Justin Bieber cocok dengan gejala penyakit Ramsay Hunt Syndrome yaitu kaku atau lumpuh pada sisi wajah yang sama dengan sisi saraf telinga yang terinfeksi.
Dilansir dari Mayo Clinic, Ramsay Hunt Syndrome (herpes zoster oticus) terjadi ketika virus menyerang saraf wajah yang letaknya dekat dengan telinga.
Penyakit ini bisa membuat penderitanya merasakan peradangan ruam saraf yang menyakitkan, dan juga melumpuhkan serta kehilangan pendengaran pada sisi wajah yang terinfeksi.
BACA JUGA : Justin Bieber Rayakan Ulang Tahun ke-28, Hailey Bieber Berikan Pesan Super Romantis
Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB