Berita , Jatim

Peringatan 1 Muharram 2022 di Jatim, Gowes Bareng Gubernur Berhadiah Motor Hingga Umroh Gratis

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Peringatan 1 Muharram 2022 di Jatim, Gowes Bareng Gubernur Berhadiah Motor Hingga Umroh Gratis
Peringatan 1 Muharram 2022 di Jatim dengan acara Gowes bareng Gubernur. (Foto: Dok. Pemprov Jatim)
Doorprize atau hadiah yang disediakan juga sangat menarik, yaitu 5 unit sepeda motor, 44 unit sepeda, 10 unit TV, 10 unit lemari es serta hadiah utamanya 3 paket umroh.
“Alhamdulillah pada event ini akan banyak hadiah menarik yang diberikan dari kegiatan ini. Mulai hadiah barang elektronik hingga paket umroh,” terang Khofifah.
Hadiah tersebut akan diundi setelah selesai acara, saat para peserta telah tiba di lokasi finish di Gedung Negara Grahadi.
Selain bertabur banyak hadiah yang menarik, Khofifah juga menyampaikan akan ada bazar makanan di depan Gedung Negara Grahadi dengan menghadirkan para Pedagang Kaki Lima (PKL).
Para peserta bisa menukarkan kupon yang didapatkan seusai pendaftaran untuk mendapatkan pengganjal perut gratis dalam bazar makanan tersebut.
“Tidak perlu khawatir, akan dipastikan seluruh makanan telah dites oleh petugas kesehatan,” ucapnya.
Pesan Khofifah kepada masyarakat yang mengikuti acara ini yaitu agar menjaga protokol kesehatan pada saat acara berlangsung.
“Jangan lupa untuk menjaga protokol kesehatan dan pastikan tetap menggunakan masker,” pungkasnya.
BACA JUGA : Cara Memesan Tiket Wisata Online di Surabaya, Cepat dan Tanpa Ribet
Bagi masyarakat yang ingin mengikuti acara ini, dapat melakukan pendaftaran melalui bit.ly/Gowes1Muharram1444H.
Pendaftaran akan dibuka mulai 29 Juli 2022 pukul 00.00 WIB hingga 30 Juli 2022 pukul 16.00 WIB.
Demikian informasi mengenai peringatan 1 Muharram 2022 di Jatim dengan acara Gowes bareng Gubernur. ****
 
Ads Banner

BERITA TERKINI

Jadwal Keberangkatan Calon Jamaah Haji Gunungkidul

Jadwal Keberangkatan Calon Jamaah Haji Gunungkidul

Senin, 06 Mei 2024 17:05 WIB
Punya Gelar Kehormatan, Bupati Bantul: Suharsono Layak Disemayamkan di Taman Makam Pahlawan

Punya Gelar Kehormatan, Bupati Bantul: Suharsono Layak Disemayamkan di Taman Makam Pahlawan

Senin, 06 Mei 2024 17:02 WIB
Marselino Ferdinan Penyerang Paling Berbahaya di Piala Asia U23 Qatar Urutan 2, Hanya ...

Marselino Ferdinan Penyerang Paling Berbahaya di Piala Asia U23 Qatar Urutan 2, Hanya ...

Senin, 06 Mei 2024 15:46 WIB
Penilaian Roberto Mancini ke Pemain Timnas Indonesia U23, Performa Marselino Jadi Sorotan

Penilaian Roberto Mancini ke Pemain Timnas Indonesia U23, Performa Marselino Jadi Sorotan

Senin, 06 Mei 2024 14:57 WIB
Sejumlah Kadernya Maju Pilkada Gunungkidul, PD Muhammadiyah Berikan Kebebasan Pilihan dan Berpolitik

Sejumlah Kadernya Maju Pilkada Gunungkidul, PD Muhammadiyah Berikan Kebebasan Pilihan dan Berpolitik

Senin, 06 Mei 2024 14:51 WIB
Diduga Terima Sampah dari Sleman, Pemkab Gunungkidul Tutup TPS

Diduga Terima Sampah dari Sleman, Pemkab Gunungkidul Tutup TPS

Senin, 06 Mei 2024 13:52 WIB
Syawalan dengan Pemkab Gunungkidul, Gubernur DIY Dorong Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat Melalui Pendidikan

Syawalan dengan Pemkab Gunungkidul, Gubernur DIY Dorong Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat Melalui Pendidikan

Senin, 06 Mei 2024 13:39 WIB
Polisi Ciduk Pria Viral yang Bayar Semaunya di Warteg Jakpus, 1 Orang Masih ...

Polisi Ciduk Pria Viral yang Bayar Semaunya di Warteg Jakpus, 1 Orang Masih ...

Senin, 06 Mei 2024 13:20 WIB
Viral Monyet Ekor Panjang Puncak Gunung Merapi Turun ke Pemukiman karena Panas Suhu

Viral Monyet Ekor Panjang Puncak Gunung Merapi Turun ke Pemukiman karena Panas Suhu

Senin, 06 Mei 2024 12:31 WIB
Libur Panjang, Polisi Terapkan Ganjil Genap di Puncak pada 8 – 12 Mei ...

Libur Panjang, Polisi Terapkan Ganjil Genap di Puncak pada 8 – 12 Mei ...

Senin, 06 Mei 2024 12:17 WIB