Berita , Nasional , Pilihan Editor , Headline

PKH Cair 2022, Simak Siapa Penerima Bansos Rp 3 juta di Sini

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
PKH Cair 2022, Simak Siapa Penerima Bansos Rp 3 juta di Sini
Kementrian Sosial (Kemensos) memastikan jika Bansos PKH Thap 1 sudah mulai cair. (Foto: Kemensos)
HARIANE – Kementerian Sosial (Kemensos) memastikan Bantuan Sosial (Bansos) Program Keluarga Harapan (PKH) cair 2022. Bansos PKH tahap 1 mulai terlaksana dari bulan Januari hingga Maret 2022.
Menteri Sosial, Tri Rismaharani melalui laman resmi Kemensos mengatakan, bahwa sebesar 94,67% anggaran Kemensos akan digunakan untuk Bansos. Pihaknya juga telah memastikan bahwa PKH cair 2022 sejak tahun lalu.
Adapun total anggaran yang telah disiapkan untuk Bansos PKH cair 2022 adalah sebesar Rp 28,7 triliun.
PKH cair 2022 direncanakan akan dilaksanakan setiap tiga bulan sekali. Yakni Bulan Januari, April, Juli, dan Oktober 2022.
BACA JUGA : Pendaftaran DTKS DKI Jakarta 2022 Resmi Dibuka, Cek Caranya untuk Mendapatkan Bansos
Adapun untuk memastikan pengusul PKH mendapatkan Bansos ini, masyarakat perlu secara mandiri melakukan pengecekan untuk memastikan nama atau keluarganya terdaftar sebagai penerima bantuan.

Bagaimana cara mendaftar Bansos PKH?

Pendaftaran PKH dapat dilakukan secara online dan offline. Di era pandemi saat ini pendaftaran online lebih banyak dilakukan oleh masyarakat karena dirasa lebih aman dan cepat.
Berikut tahapan pendaftaran PKH secara online:
1. Unduh aplikasi “Cek Bansos” melalui Play Store,
2. Registrasi menggunakan Nomor Induk Kependudukan (NIK) dan Kartu Keluarga (KK),
3. Cari menu “daftar usulan” mendaftarkan diri agar mendapat bantuan PKH, kemudian klik tambah usulan,
4. Sistem secara otomatis akan mencocokkan nama, NIK, dan status kesesuaian Dukcapil dan pengusul,
Tags
Bansos PKH
Ads Banner

BERITA TERKINI

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB