Berita
Peringatan Dini Prakiraan Gelombang Tinggi BMKG Hari Ini, Waspadai Ombak 4 Meter di Wilayah Perairan Berikut
Dyah Ayu Purwirasari
Peringatan Dini Prakiraan Gelombang Tinggi BMKG Hari Ini, Waspadai Ombak 4 Meter di Wilayah Perairan Berikut
Wilayah Indonesia yang akan mengalami gelombang dengan ketinggian 1,25 m – 2,5 m dan masuk ke kategori sedang, adalah perairan di:
- Utara Sabang
- Barat Aceh
- Sumatra Barat
- Bengkulu
- Teluk Lampung bagian selatan
- Pulau Bali hingga Pulau Sumba
- Selat Bali, Lombok, dan Alas bagian selatan
- Selat Sape bagian selatan
- Selat Sumba bagian barat
- Laut Sawu
- Pulau Sawu hingga Pulau Rote