Berita , Nasional

Prediksi Cuaca 28 dan 29 Juli 2023, Berikut Daerah-daerah yang Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Prediksi Cuaca 28 dan 29 Juli 2023
Prediksi cuaca 28 dan 29 Juli 2023, daerah ini akan terkena hujan lebat atau angin kencang. (Ilustrasi: Freepik/ rawpixel.com)

HARIANE - Masyarakat sebaiknya mengetahui dahulu prediksi cuaca 28 dan 29 Juli 2023 sebelum keluar rumah.

Pasalnya, jika tak tahu prakiraan cuaca 28 dan 29 Juli 2023 kemungkinan akan sulit untuk bepergian.

Pastinya, siapa pun tak ingin basah kuyup atau tak mengenakan pakaian yang sesuai karena tak mengetahui prakiraan cuaca 28 dan 29 Juli 2023.

Berikut prediksi cuaca Jumat, 28 Juli 2023 dan Sabtu, 29 Juli 2023.

Prediksi Cuaca 28 dan 29 Juli 2023

Prediksi Cuaca 28 dan 29 Juli 2023
Sebelum mengetahui prediksi cuaca 28 dan 29 Juli 2023, cek dahulu daftar
daerah yang mengalami hujan beberapa waktu belakangan.
(Ilustrasi: Freepik/ vecstock)

Dilansir dari akun Instagram resmi BMKG (Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika), saat ini 63% dari jumlah ZOM (Zona Musim) Indonesi sudah memasuki musim kemarau.

Beberapa wilayah yang memasuki musim kemarau yakni sebagian besar dari wilayah Aceh, Sumatera Utara, Riau, Sumatera Selatan, dan Jawa Barat.

Selain itu, sebagian Sumatera Barat, Bengkulu, Kalimantan Selatan, Sulawesi Utara, Sulawesi Selatan, dan juga Gorontalo sudah memasuki musim kemarau.

Terakhir, daerah yang juga sudah memasuki musim kemarau adalah Kepulauan Bangka Belitung bagian selatan, Lampung, Banten, DKI Jakarta, Jawa Tengah, Jawa Timur, Bali, NTB, NTT, Kalimantan Barat bagian selatan, Kalimantan Tengah bagian selatan, Kalimantan Timur bagian selatan, Sulawesi Tengah bagian utara, Sulawesi Tenggara bagian selatan, dan Papua bagian selatan.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Rakus, Seorang Petugas BUMDES Gelapkan Uang Lebih dari Rp 1 Miliar

Rakus, Seorang Petugas BUMDES Gelapkan Uang Lebih dari Rp 1 Miliar

Rabu, 23 April 2025
Sembilan Pasangan Nikah Bareng di Pantai Sundak, Ini Keunikan Mahar yang Digunakan

Sembilan Pasangan Nikah Bareng di Pantai Sundak, Ini Keunikan Mahar yang Digunakan

Rabu, 23 April 2025
Polisi Rilis Ciri-ciri Mayat Pria Terbungkus Karung Dalam Got di Tangerang

Polisi Rilis Ciri-ciri Mayat Pria Terbungkus Karung Dalam Got di Tangerang

Rabu, 23 April 2025
Kecelakaan di Jogja, Mobil Sruduk Sejumlah Kendaraan di Rel Kereta Timoho

Kecelakaan di Jogja, Mobil Sruduk Sejumlah Kendaraan di Rel Kereta Timoho

Rabu, 23 April 2025
Peringatan HUT TAGANA Ke-21 se-DIY, Kabupaten Sleman Jadi Tuan Rumah

Peringatan HUT TAGANA Ke-21 se-DIY, Kabupaten Sleman Jadi Tuan Rumah

Rabu, 23 April 2025
Tindak Lanjuti Kasus Penyalahgunaan LPG Bersubsidi di Kulon Progo, Pertamina Putus Kontrak 5 ...

Tindak Lanjuti Kasus Penyalahgunaan LPG Bersubsidi di Kulon Progo, Pertamina Putus Kontrak 5 ...

Rabu, 23 April 2025
78 CPNS Gunungkidul Terima SK Pengangkatan

78 CPNS Gunungkidul Terima SK Pengangkatan

Rabu, 23 April 2025
Polda DIY Bongkar Penyalahgunaan LPG Bersubsidi, Begini Modus Operandinya

Polda DIY Bongkar Penyalahgunaan LPG Bersubsidi, Begini Modus Operandinya

Rabu, 23 April 2025
Kasus Penyiraman Air oleh Debt Collector, Lurah Lapor Polisi

Kasus Penyiraman Air oleh Debt Collector, Lurah Lapor Polisi

Rabu, 23 April 2025
Warung Makan di Sewon Bantul Kebakaran, Pemilik Rugi Rp 10 Juta Lebih

Warung Makan di Sewon Bantul Kebakaran, Pemilik Rugi Rp 10 Juta Lebih

Rabu, 23 April 2025