Zodiak

Ramalan Zodiak 5 Desember 2023 Lengkap untuk Libra, Scorpio, dan Sagitarius

profile picture Tim Red 4
Tim Red 4
Ramalan Zodiak 5 Desember 2023 Lengkap untuk Libra, Scorpio, dan Sagitarius
Ramalan zodiak 5 Desember 2023 memprediksi pertengkaran antar pasangan yang bisa berujung putus. (Ilustrasi: Unsplash/Afif Ramdhasuma)

HARIANE - Berikut adalah ramalan zodiak 5 Desember 2023 untuk peruntungan horoskop Libra, Scorpio, dan Sagitarius.

Kesibukan Libra membuat zodiak ini disarankan untuk sedikit lebih santai hari ini sebelum tenaganya benar-benar habis. 

Keributan atau perselisihan dengan pasangan akan terjadi pada kehidupan Scorpio yang bisa berujung pada putusnya hubungan. 

Sedangkan Sagitarius direkomendasikan untuk melacak lagi semua tagihannya jangan sampai ada yang tertinggal.

Ramalan zodiak hari ini selengkapnya bisa disimak di sini. 

Ramalan Zodiak Libra 5 Desember 2023

Ramalan Zodiak 5 Desember 2023 Lengkap untuk Libra, Scorpio, dan Sagitarius
Ramalan zodiak Libra Selasa, 5 Desember 2023. (Ilustrasi: Freepik/freepik)

Dilansir dari Prokerala, Libra mungkin bertemu dengan seseorang yang akan membawa perubahan besar dalam hidup atau bertemu dengan orang yang menjadi penghubung dengan orang lain yang dapat menyebabkan perubahan tersebut. 

Namun, tidak semua perubahan itu baik untuk Libra. Libra perlu menganalisis apakah perubahan tersebut akan baik dalam jangka panjang sebelum memutuskan untuk mengambilnya. 

Kesehatan: Libra telah mengikuti jadwal yang sangat padat selama beberapa hari terakhir dan inilah saatnya untuk mengatur diri. Hari ini akan relatif santai, tetapi sebaiknya dimanfaatkan untuk membereskan urusan yang tertunda. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 20 April 2025 Masih Tinggi, Cek Daftarnya ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 20 April 2025 Masih Tinggi, Cek Daftarnya ...

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Nilai Sampah Kulon Progo Masih Ditolerir

Menteri Lingkungan Hidup Nilai Sampah Kulon Progo Masih Ditolerir

Sabtu, 19 April 2025
100 Ribu Visa Haji 2025 Terbit, Jemaah Siap Berangkat 2 Mei

100 Ribu Visa Haji 2025 Terbit, Jemaah Siap Berangkat 2 Mei

Sabtu, 19 April 2025