Zodiak

Ramalan Zodiak Agustus 2023 Lengkap untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, Virgo

profile picture Tim Red 4
Tim Red 4
Ramalan Zodiak Agustus 2023 Lengkap untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, Virgo
Ramalan zodiak Agustus 2023 untuk melihat peruntungan di bulan ini, termasuk soal urusan asmara. (Ilustrasi: Pexels/Gustavo Fring)

Ada situasi yang cukup ambigu terjadi bulan ini, di satu sisi pemasukan cukup baik tapi di sisi lainnya pengeluaran juga terus mengalir. Supermoon awal bulan ini akan membantu Taurus menemukan jalan untuk memotong biaya kebutuhan. 

Hari-hari pertama Agustus akan diwarnai dengan benih-benih cinta, dan juga peristiwa-peristiwa berbunga-bunga pada kehidupan pribadi. Pertemuan tak terduga akan membangkitkan hasrat di dalam diri dan memaksa Taurus untuk mendobrak batasan diri sendiri. 

Meski begitu, Taurus harus hati-hati karena hasrat yang tak terbendung bisa menghancurkan hidup. 

Sikap Taurus yang praktis akan membantunya untuk bisa memperhitungkan semua opsi dan menemukan yang terbaik, termasuk soal tempat tinggal, atau soal keputusan menyewa kantor.

Menurut ramalan zodiak Taurus untuk Agustus, penting untuk mengikuti kata hati. Akan ada wkatu-waktu di mana logika hampir tidak ada gunanya untuk menemukan jawaban.

Ramalan Zodiak Gemini Agustus 2023

Ramalan Zodiak Agustus 2023 Lengkap untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, Virgo
Ramalan zodiak Gemini Agustus 2023. (Ilustrasi: Freepik/Allexxandar)

Bulan ini waktu yang penuh dengan romansa untuk Gemini. Akhir musim panas ini akan dilewati dengan perasaan yang penuh dengan kasih sayang. Bisa jadi hubungan kasual yang dimiliki saat ini bisa berubah jadi sesuatu yang lebih kuat.

Di sisi lain, ambisi Gemini yang berlebihan bisa berujung pada masalah. Sulit untuk tetap berpikiran terbuka ketika saatnya membuat keputusan dan mudah membuat kesalahan yang tidak bisa diperbaiki. 

Kemunculan The Sturgeon Supermoon akan jadi momen yang kritis bagi Gemini. Zodiak ini akan membutuhkan dukungan dari orang-orang terkasih karena informasi yang tiba-tiba muncul bisa berdampak buruk bagi kehidupan Gemini. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Rekomendasi Film Bioskop Akhir Pekan September 2024: Pilihan Terbaik untuk Pecinta Film

Rekomendasi Film Bioskop Akhir Pekan September 2024: Pilihan Terbaik untuk Pecinta Film

Sabtu, 21 September 2024 06:49 WIB
Pemkab Kulon Progo dan BBPOM Jalin Nota Kesepakatan dalam Percepatan Perizinan Usaha Olahan ...

Pemkab Kulon Progo dan BBPOM Jalin Nota Kesepakatan dalam Percepatan Perizinan Usaha Olahan ...

Jumat, 20 September 2024 23:38 WIB
Lahan Tidur di Gamplong Sleman Berhasil Dioptimalkan, 8,8 Ton Padi Dipanen

Lahan Tidur di Gamplong Sleman Berhasil Dioptimalkan, 8,8 Ton Padi Dipanen

Jumat, 20 September 2024 23:35 WIB
Penataan PKL, Inovasi Tapa Bersila DKUMKPP Bantul Dilaunching

Penataan PKL, Inovasi Tapa Bersila DKUMKPP Bantul Dilaunching

Jumat, 20 September 2024 22:36 WIB
Kemarau Panjang, Warga Gunungkidul Gelar Upacara Adat "Njaluk Udan"

Kemarau Panjang, Warga Gunungkidul Gelar Upacara Adat "Njaluk Udan"

Jumat, 20 September 2024 18:52 WIB
Meditasi Transendental Mampu Tingkatkan Fungsi Otak Meski di Atas Usia 20 Tahun

Meditasi Transendental Mampu Tingkatkan Fungsi Otak Meski di Atas Usia 20 Tahun

Jumat, 20 September 2024 17:34 WIB
Pemkab Gunungkidul Anggarkan Rp 350 Juta untuk Perbaikan Sarana Prasarana Pantai Baron

Pemkab Gunungkidul Anggarkan Rp 350 Juta untuk Perbaikan Sarana Prasarana Pantai Baron

Jumat, 20 September 2024 17:16 WIB
Cegah Tindakan Pungli, Pemkab Gunungkidul Bentuk Tim Saber Pungli

Cegah Tindakan Pungli, Pemkab Gunungkidul Bentuk Tim Saber Pungli

Jumat, 20 September 2024 17:14 WIB
Pasang Ratusan Kilometer Jaringan Fiber Optik, Abdul Halim Muslih Komitmen Akses Internet Merata ...

Pasang Ratusan Kilometer Jaringan Fiber Optik, Abdul Halim Muslih Komitmen Akses Internet Merata ...

Jumat, 20 September 2024 16:29 WIB
Sukses Pertahankan Identitas dan Warisan Budaya, Kota Yogyakarta Raih Penghargaan Prastisha Pustaka

Sukses Pertahankan Identitas dan Warisan Budaya, Kota Yogyakarta Raih Penghargaan Prastisha Pustaka

Jumat, 20 September 2024 10:58 WIB