Berita , Pendidikan

Rangkaian Kegiatan Peringatan Hari Guru Nasional 2023, Acara Puncak akan Digelar 25 November

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
kegiatan peringatan Hari Guru Nasional 2023
Rangkaian kegiatan peringatan Hari Guru Nasional 2023, hal wajib dilakukan adalah upacara bendera. (Ilustrasi: Freepik/Freepik)

HARIANE - Peringatan Hari Guru Nasional tahun ini jatuh pada hari Sabtu, 25 November 2023. Untuk memperingatinya, terdapat serangkaian kegiatan peringatan Hari Guru Nasional 2023 termasuk upacara.

Upacara peringatan Hari Guru Nasional 2023 akan diselenggarakan oleh Kemendikbud Ristek secara nasional, namun juga dihimbau kepada instansi pusat dan daerah, satuan pendidikan serta Kantor Perwakilan di luar negeri untuk menggelar upacara HGN tersebut.

Selain digelarnya kegiatan upacara Hari Guru Nasional 2023 tersebut, terdapat rangkaian acara lainnya yang diselenggarakan secara nasional maupun daerah.

Berikut ini rangkaian kegiatan perayaan dan peringatan Hari Guru Nasional 2023.

Kegiatan Peringatan Hari Sumpah Pemuda 2023

Dikutip dari Pedoman Peringatan Hari Guru Nasional Tahun 2023 yang diterbitkan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) Republik Indonesia, berikut ini rangkaian kegiatan peringatan Hari Guru Nasional 2023:

1. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi akan menyelenggarakan Upacara Bendera Peringatan Hari Guru Nasional Tahun 2023 pada tanggal 25 November 2023 pukul 08.00 WIB secara tatap muka.

Upacara Bendera Peringatan Hari Guru Nasional Tahun 2023 yang diselenggarakan di Kantor Pusat Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi akan disiarkan secara langsung melalui kanal Youtube Kemendikbud RI.

2. Instansi pusat, daerah, satuan pendidikan, serta kantor perwakilan Republik Indonesia di luar negeri diimbau untuk menyelenggarakan upacara bendera secara tatap muka berpedoman pada ketentuan yang ditetapkan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.

3. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi menyelenggarakan berbagai acara antara lain sebagai berikut:

- Apresiasi GTK

- Sapa GTK

Ads Banner

BERITA TERKINI

Presiden Prabowo Dijadwalkan Lepas Pemberangkatan Haji 2025 Gelombang Pertama

Presiden Prabowo Dijadwalkan Lepas Pemberangkatan Haji 2025 Gelombang Pertama

Selasa, 22 April 2025
Rencana Prabowo Datangkan Pengungsi dari Palestina, Begini Tanggapan Haedar Nashir

Rencana Prabowo Datangkan Pengungsi dari Palestina, Begini Tanggapan Haedar Nashir

Selasa, 22 April 2025
Awas! 7 Snack ini Mengandung Babi Padahal Kantongi Sertifikat Halal

Awas! 7 Snack ini Mengandung Babi Padahal Kantongi Sertifikat Halal

Selasa, 22 April 2025
Dikenal Cinta Perdamaian, Haedar Nashir Sampaikan Pesan Terakhir Paus Fransiskus

Dikenal Cinta Perdamaian, Haedar Nashir Sampaikan Pesan Terakhir Paus Fransiskus

Selasa, 22 April 2025
Perahu Nelayan Terbalik Diterjang Gelombang Tinggi di Pantai Depok Bantul

Perahu Nelayan Terbalik Diterjang Gelombang Tinggi di Pantai Depok Bantul

Selasa, 22 April 2025
Pemkab Gunungkidul Siapkan Utang untuk Percepatan Pembangunan

Pemkab Gunungkidul Siapkan Utang untuk Percepatan Pembangunan

Selasa, 22 April 2025
Kecelakan di Tambak Osowilangun Surabaya, Sopir Tewas Ditabrak Truk Trailer

Kecelakan di Tambak Osowilangun Surabaya, Sopir Tewas Ditabrak Truk Trailer

Selasa, 22 April 2025
Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Selasa, 22 April 2025
Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Selasa, 22 April 2025
Lurah di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Lurah di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Selasa, 22 April 2025