Berita , Jabodetabek

Rekayasa Lalin di Jalan RE Martadinata Jakut, Berlaku Selama Masa Pembangunan Jalan Tol Harbour Road II

profile picture Hanna
Hanna
Rekayasa Lalin di Jalan RE Martadinata Jakut, Berlaku Selama Masa Pembangunan Jalan Tol Harbour Road II
Rekayasa Lalin di Jalan RE Martadinata Jakut, Berlaku Selama Masa Pembangunan Jalan Tol Harbour Road II
HARIANE - Dishub DKI Jakarta baru-baru ini mengabarkan akan melakukan rekayasa lalin di Jalan RE Martadinata dan Jalan Lodan Raya.
Rekayasa Lalin di Jalan RE Martadinata dan Jalan Lodan Raya tersebut merupakan buntut dari adanya pembangunan Jalan Tol Harbour Road II.
Berikut informasi selengkapnya seputar rekayasa lalin di Jalan RE Martadinata dan Jalan Lodan Raya yang bisa disimak dibawah ini.
BACA JUGA : Catat! Uji Coba Rekayasa Lalin di Bundaran HI yang Diberlakukan Dishub DKI Mulai 4 Juli 2022

Rekayasa Lalin di Jalan RE Martadinata dan Jalan Lodan Raya

Lokasi pengerjaan Jalan Tol Harbour Road II ini mulai dari simpang Jalan RE Martadinata - Jembatan Ketel (PLTU) - Jalan Lodan Raya depan Universitas Bunda Mulia.
Dilansir dari laman pmjnews, pengerjaan akan dilakukan secara bertahap dan terbagi menjadi stage 1A.1, stage 2A.1, stage 2A.2 dan stage 2.
Sehingga rekayasa lalu lintas akan dilakukan sesuai dengan tahapan pekerjaan yang telah ditentukan.

Tahap Pengerjaan Stage 1A.1 (7 September 2022 - 28 Desember 2025 secara bertahap akan berjalan)

Di stage 1A.1, segmen pekerjaan dari perlintasan sebidang rel kereta api Jalan Sunter Permai sampai dengan jembatan ketel (PLTU).
Pekerjaan di Jalan RE Martadinata sisi selatan dua lajur, lalu lintas dari arah Tanjung Priok menuju Pluit dialihkan melalui Jalan RE Martadinata sisi utara.
Berikutnya, lalu lintas dari arah Jalan Sunter Permai/JIS menuju Tanjung Priok dialihkan belok kiri ke Jalan RE Martadinata sisi utara putar balik di Jembatan Goyang Ancol-menerus sampai ke jembatan ketel-belok kiri ke Tanjung Priok.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Wujud Melestarikan Budaya Lokal, Disbud Kota Yogya Gelar Pawiyatan Pantacara secara Intensif

Wujud Melestarikan Budaya Lokal, Disbud Kota Yogya Gelar Pawiyatan Pantacara secara Intensif

Jumat, 26 April 2024 20:48 WIB
RRQ Hoshi Pecah Losestreak dan Naik ke Posisi 6 Klasemen Sementara MPL ID ...

RRQ Hoshi Pecah Losestreak dan Naik ke Posisi 6 Klasemen Sementara MPL ID ...

Jumat, 26 April 2024 20:26 WIB
Menolak Kalah, Laga Aura vs RRQ Hoshi MPL ID S13 Berlanjut ke Game ...

Menolak Kalah, Laga Aura vs RRQ Hoshi MPL ID S13 Berlanjut ke Game ...

Jumat, 26 April 2024 19:20 WIB
Viral Penjual Kacang Ijo Diserang Preman di Jakarta Timur, Akibatkan Gerobak Dagangan Hancur

Viral Penjual Kacang Ijo Diserang Preman di Jakarta Timur, Akibatkan Gerobak Dagangan Hancur

Jumat, 26 April 2024 19:07 WIB
Hasil Pertandingan RRQ vs Aura MPL ID S13, Yawi Buktikan Kelasnya Pada Game ...

Hasil Pertandingan RRQ vs Aura MPL ID S13, Yawi Buktikan Kelasnya Pada Game ...

Jumat, 26 April 2024 18:55 WIB
Polisi Tangkap 3 Pelaku Pencurian Modus Ganjal ATM di Jogja, Korban Rugi Puluhan ...

Polisi Tangkap 3 Pelaku Pencurian Modus Ganjal ATM di Jogja, Korban Rugi Puluhan ...

Jumat, 26 April 2024 18:21 WIB
Kecelakaan di Jalan Raya Raci Surabaya, 2 Perempuan Meninggal Dunia Tertabrak Mobil

Kecelakaan di Jalan Raya Raci Surabaya, 2 Perempuan Meninggal Dunia Tertabrak Mobil

Jumat, 26 April 2024 18:16 WIB
Prediksi Laga RRQ Hoshi vs Aura MPL ID S13, Pembuktian Sang Raja yang ...

Prediksi Laga RRQ Hoshi vs Aura MPL ID S13, Pembuktian Sang Raja yang ...

Jumat, 26 April 2024 18:01 WIB
Polres Bantul Musnahkan Puluhan Kilo Bahan Peledak

Polres Bantul Musnahkan Puluhan Kilo Bahan Peledak

Jumat, 26 April 2024 17:11 WIB
Hasil Laga BTR vs Geek Fam MPL ID S13, Tim Robot Merah Semakin ...

Hasil Laga BTR vs Geek Fam MPL ID S13, Tim Robot Merah Semakin ...

Jumat, 26 April 2024 16:25 WIB