Gaya Hidup , Wisata , Kuliner

15 Rekomendasi Cafe City Light Semarang, Cocok Untuk Malam Mingguan atau Berkumpul dengan Keluarga

profile picture Cindy Melani Putri
Cindy Melani Putri
City Light Semarang
Rekomendasi City Light Semarang yang dapat dikunjungi saat berlibur atau sedang penat. (Foto: Freepik/ijeab)

HARIANE - Rekomendasi cafe City Light Semarang berikut ini bisa dijadikan inspirasi sebagai tempat tujuan menghabiskan waktu bersama keluarga, malam mingguan bersama pacar, atau sekadar me-time dengan diri sendiri.

City Light adalah lokasi atau tempat di kota yang memberikan nuansa gemerlap yang indah di malam hari. Tak heran, banyak orang yang mencari tempat wisata seperti itu untuk dikunjungi dan dinikmati keindahannya.

Selain menghabiskan waktu untuk hiburan, pemandangan yang instagramable sejumlah cafe di City Light Semarang juga bisa menjadi tempat yang nyaman untuk mengerjakan tugas atau bekerja.

Berikut daftar rekomendasi City Light Semarang yang sayang untuk dilewatkan.

15 Rekomendasi Cafe City Light Semarang

1. Kairos Coffe
City Light Semarang
Rekomendasi wisata City Light pertama yang ada di semarang adalah Kairos Coffe. (Foto: Instagram/@kai.roscoffe)

​​Rekomendasi wisata City Light pertama yang ada di semarang adalah Kairos Coffe. Tempat ini dapat dikunjungi dari pukul 15.00 hingga 22.00 WIB.

Para pengunjung dapat merasakan pemandangan lampu-lampu Kota Semarang pada malam hari nan estetik sambil menyantap makanan dan berbincang di Kairos Coffe ini. 

Bagi yang ingin berkunjung ke Kairos Coffe bisa datangi alamat lengkapnya di Jl. Taman Karonsih Sel. X, Ngaliyan, Kec. Ngaliyan, Kota Semarang, Jawa Tengah, Semarang, Indonesia 50181.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tak Ada Timbunan Sampah, Pemkot Yogya Mulai Gulirkan Pengelolaan Sampah Secara Real Time

Tak Ada Timbunan Sampah, Pemkot Yogya Mulai Gulirkan Pengelolaan Sampah Secara Real Time

Rabu, 16 April 2025
Uang Palsu Beredar di Pasar, Ini Yang Dilakukan Polisi

Uang Palsu Beredar di Pasar, Ini Yang Dilakukan Polisi

Rabu, 16 April 2025
Perempuan Asal Semarang Nekat Ceburkan diri ke Laut Pantai Baru Srandakan Bantul, Ternyata ...

Perempuan Asal Semarang Nekat Ceburkan diri ke Laut Pantai Baru Srandakan Bantul, Ternyata ...

Rabu, 16 April 2025
Ditolak Warga karena Bau, Begini Tanggapan Peternak Babi di Plumutan Bambanglipuro

Ditolak Warga karena Bau, Begini Tanggapan Peternak Babi di Plumutan Bambanglipuro

Rabu, 16 April 2025
Modus Dokter Obgyn Garut saat Lecehkan Korbannya : Iming-iming USG Gratis

Modus Dokter Obgyn Garut saat Lecehkan Korbannya : Iming-iming USG Gratis

Rabu, 16 April 2025
Pasca Dipecat Atas Kasus Perselingkuhan, Pegawai di Gunungkidul Ajukan Banding

Pasca Dipecat Atas Kasus Perselingkuhan, Pegawai di Gunungkidul Ajukan Banding

Rabu, 16 April 2025
Puluhan Remaja Serang Pemukiman di Jatinegara, Warga Luka-Luka

Puluhan Remaja Serang Pemukiman di Jatinegara, Warga Luka-Luka

Rabu, 16 April 2025
Hati-hati! Uang Palsu Beredar di Pasar Playen Gunungkidul

Hati-hati! Uang Palsu Beredar di Pasar Playen Gunungkidul

Rabu, 16 April 2025
Lecehkan Pasien saat USG, Oknum Dokter Obgyn di Garut Ditangkap Polisi

Lecehkan Pasien saat USG, Oknum Dokter Obgyn di Garut Ditangkap Polisi

Rabu, 16 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Rabu 16 April 2025 Naik Rp 20 Ribu, ...

Harga Emas Antam Hari ini Rabu 16 April 2025 Naik Rp 20 Ribu, ...

Rabu, 16 April 2025