Berita , Jabodetabek

Rekayasa Lalu Lintas di Jakarta Selatan Hingga 15 Desember 2023, Ada Pengerjaan Polder

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Rekayasa Lalu Lintas di Jakarta Selatan Hingga 15 Desember 2023, Ada Pengerjaan Polder
Rekayasa lalu lintas di Jakarta Selatan akan diberlakukan hingga 15 Desember 2023 akibat adanya pengerjaan polder. (Ilustrasi: Pexels/Alifia Harina)

HARIANE - Informasi rekayasa lalu lintas di Jakarta Selatan telah diinformasikan oleh Dinas Perhubungan DKI Jakarta beserta dengan rute alternatif yang bisa dilewati oleh pengguna jalan. 

Informasi pengalihan arus lalu lintas tersebut diberlakukan karena adanya pengerjaan polder/kolam rentensi oleh Dinas Sumber Daya Air Provinsi DKI Jakarta di wilayah Jakarta Selatan.

Pada informasi rekayasa lalu lintas ini akan diinformasikan soal pengalihan arus di beberapa titik lokasi.

Bagi warga Jakarta dan sekitarnya yang hendak berpergian dan melintas di sekitar lokasi kegiatan, simak informasi pengalihan arus lalu lintas di bawah ini.

Informasi Jalan Ditutup di Jakarta Selatan dan Rute Altenatif

Sehubungan dengan adanya pengerjaan polder/kolam rentensi oleh Dinas Sumber Daya Air Provinsi DKI Jakarta di Wilayah Jakarta Selatan, Dishub DKI Jakarta telah menginformasikan terkait rekayasa lalu lintas di Jakarta.

Kegiatan tersebut diberlakukan hingga pertengahan Desember nanti, di mana lalu lintas di sekitar lokasi akan terganggu hingga kegiatan tersebut selesai dilakukan.

Rekayasa lalu lintas akan diberlakukan hingga 15 Desember 2023 di mana pengerjaan polder/kolam rentensi akan dilakukan di kawasan Gandaria, Jalan TB Simatupang dan Tanjung Barat sehingga lalu lintas di sekitar akan terganggu.

Berikut adalah rute alternatif ke Depok yang bisa ditempuh selama pengerjaan: 

- Dari arah Pejaten Village atau Pasar Minggu

- Masuk ke Tol Depok Antasari

- Masuk ke Tol Arah Margonda

Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB