Olahraga

Review Game 2 RRQ vs ONIC MPL ID S12: Tampil Agresif, Kapten Clay Pimpin Timnya Balikkan Keadaan

profile picture Tim Red 5
Tim Red 5
RRQ vs ONIC MPL ID S12
RRQ Hoshi berhasil balikkan keadaan pada game 2 melawan ONIC di MPL Indonesia musim ke-12. (Foto: Youtube/MPL Indonesia)

HARIANE - Pertandingan 'derby' yang sengit tersaji, manakala RRQ vs ONIC MPL ID S12 berlangsung hingga game 3. Pada game 1, ONIC mampu menumbangkan sang Raja dengan penampilan apik Kiboy.

Namun, game 2 terjadi perubahan strategi oleh RRQ Hoshi dan membuat Sang Raja mampu mencuri poin. Dua tim yang tidak mengubah susunan roster utamanya membuat penonton di MPL Arena bersorak sorai.

'Derby' dua tim dengan fan base besar ini jadi laga penutup hari ini yang paling ditunggu. Berikut ini susunan pemain kedua tim pada game ke-2 yang disiarkan langsung oleh kanal Youtube MPL Indonesia:

RRQ Hoshi

1. Naomi

2. Skylar
3. Banana
4. Ferxiic
5. Clayy

ONIC Indonesia

1. Kiboy

2. CW
3. Butsss
4. Kairi
5. Drian

Review Game 2 RRQ vs ONIC MPL ID S12

RRQ dengan strategi 'draft pick' yang brilian dari pelatih utamanya, Zaya dari Myanmar sukses membuat ONIC kesulitan pada game ke-2. Naomi dengan 'signature hero' miliknya, yaitu Kufra dapat memaksimalkan 'gameplay' agresifnya.

Sementara itu, Banana dengan Paquito miliknya lagi-lagi membuat gerakan agresif di EXPlane. Sehingga, Kairi yang menggunakan 'Jungle Marksman' dibuat mati kutu.

'Hero' Granger Kairi benar-benar dibuat tidak bermain. Pasalnya, Kapten RRQ Hoshi yaitu Clayy kerap membuat gerakan tak terduga dengan Kadita miliknya. Sementara itu, ONIC dengan 'draft pick' pilihan pelatih Yeb tidak mampu berbuat banyak.

Berbeda dengan game 1, ONIC tidak menggunakan lagi Goldlane dengan 'hero magic' seperti Harith. Pada game tersebut, CW diplot menggunakan Melissa yang 'head to head' dengan Beatrix dari Skylar.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Ditinggal Lihat Google Maps, Sebuah Mobil di Gunungkidul Masuk Parit

Ditinggal Lihat Google Maps, Sebuah Mobil di Gunungkidul Masuk Parit

Minggu, 11 Mei 2025
Tragis! Duel Maut Tewaskan Pelajar di Pleret Bantul

Tragis! Duel Maut Tewaskan Pelajar di Pleret Bantul

Minggu, 11 Mei 2025
Jelang Idul Adha, Ini Tips Memilih Hewan Kurban

Jelang Idul Adha, Ini Tips Memilih Hewan Kurban

Minggu, 11 Mei 2025
Pantai Gunungkidul Masih Jadi Primadona untuk Mengisi Liburan

Pantai Gunungkidul Masih Jadi Primadona untuk Mengisi Liburan

Minggu, 11 Mei 2025
Jalur Pantai Gunungkidul Macet Hingga 4 Kilometer, Penumpang Pilih Jalan Kaki

Jalur Pantai Gunungkidul Macet Hingga 4 Kilometer, Penumpang Pilih Jalan Kaki

Minggu, 11 Mei 2025
Zona Selatan Gunungkidul Mulai Panen Kacang Tanah, Petani Meraup Untung Hingga Puluhan Juta

Zona Selatan Gunungkidul Mulai Panen Kacang Tanah, Petani Meraup Untung Hingga Puluhan Juta

Minggu, 11 Mei 2025
Jemaah Haji Gelombang 1 Tiba di Makkah, Kemenag Sediakan Bus Shalawat

Jemaah Haji Gelombang 1 Tiba di Makkah, Kemenag Sediakan Bus Shalawat

Minggu, 11 Mei 2025
Update Operasional Haji 1446 H : Jemaah Bergeser dari Madinah ke Makkah Mulai ...

Update Operasional Haji 1446 H : Jemaah Bergeser dari Madinah ke Makkah Mulai ...

Minggu, 11 Mei 2025
Daftar dan Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Berangkat 12 Mei 2025

Daftar dan Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Berangkat 12 Mei 2025

Minggu, 11 Mei 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 11 Mei 2025 Stabil, LM 10 Gram ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 11 Mei 2025 Stabil, LM 10 Gram ...

Minggu, 11 Mei 2025