Gaya Hidup , Teknologi

Review Hp Realme C53 Vs C55, Mana yang Lebih Baik?

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
review hp Realme C53 vs C55
Review hp Realme C53 vs C55 dengan keunggulannya masing-masing. (Foto: Youtube/Sesuai harga)

HARIANE - Inilah review hp Realme C53 vs C55 yang merupakan tipe Realme keluaran terbaru dengan desain yang sangat kekinian.

Hp Android terbaru ini memiliki fitur yang sudah lebih canggih dan modern dengan harga yang cukup terjangkau di bawah 3 juta Rupiah.

Salah satu dari kedua tipe hp Realme ini memiliki desain kamera yang mirip sekali dengan iPhone, yaitu memiliki 3 kamera dengan posisi yang serupa.

Mari simak di bawah ini review handphone Realme C53 vs C55, sebagai berikut.

Review Hp Realme C53 Vs C55

Dikutip dari akun YouTube Sesuai Harga, inilah review Hp Realme C53 Vs C55 yang wajib diketahui bagi yang bingung untuk memilih hp yang mana.

Diketahui harga Realme C53 di Indonesia adalah Rp 2,1 Juta, sedangkan Realme C55 memiliki harga Rp 2,4 juta. keduanya memiliki harga yang tidak jauh berbeda.

Kedua hp ini memiliki desain yang sama-sama mewah,  Realme C53 memiliki warna glossy atau mengkilap dengan desain kamera yang digunakan mirip sekali dengan iPhone.

Sedangkan untuk C55 memiliki warna yang lebih doff dan sedikit bertekstur.

Keduanya memiliki bentuk body yang tipis dan berbentuk kotak dengan letak sidik jari menyatu pada bagian tombol power di samping. Sama-sama memiliki single speaker atau mono.

Realme C53 memiliki ukuran layar 6,74 inch dengan resolusi full HD plus bisa sampai 90 hz. Sedangkan spesifikasi Realme C55 memiliki ukuran layar 6,72 inch dengan  resolusi juga full HD plus sampai 90 hz.

Untuk sektor layar, kedua hp ini sama persis mulai dari jenis panel sampai resolusi yang digunakan, alhasil untuk saturasi warna keduanya tidak terlalu jauh, sudah sama-sama bagus.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025