Gaya Hidup , Artikel

Rizky Febian dan Mahalini Tunangan, ini Tanggapannya Soal Beda Agama

profile picture Feni Amelia
Feni Amelia
Rizky Febian dan Mahalini tunangan
Momen bahagia Rizky Febian dan Mahalini tunangan. (Foto: Instagram/@rfasmusic)

Penyematan cincin pertunangan menjadi tanda bahwa keduanya telah berkomitmen untuk menjalani hubungan hingga pernikahan.

Tanggapan Rizky Febian dan Mahalini Soal Beda Agama

Kabar pertunangan kedua penyanyi lagu You're Mine tersebut sontak menghebohkan netizen. Pasalnya, keduanya dikenal sebagai pasangan yang terhalang perbedaan keyakinan.

Bahkan, usai kabar pertunangan dipublikasi, beberapa warganet masih mempertanyakan soal keyakinan agama mereka.

Namun, di kanal Youtube Volix Media, sebelumnya Rizky Febian dan Mahalini sempat ditanya soal perbedaan agama dalam hubungan mereka.

Pembawa acara dalam podcast Volix Media, yakni Marlo sempat bertanya kepada Rizky Febian dan Mahalini terkait rencana ke depan hubungan keduanya.

Menanggapi pertanyaan Marlo, Rizky Febian mengungkapkan bahwa dirinya berserah kepada Tuhan atas jalan takdir yang ditentukan untuk hubungannya dengan Mahalini.

"Kalau kita berdua yaudah jalani aja. Enggak tahu yang di atas seperti apa. Kalau ngasih yang terbaik, yaudah," ujar Rizky Febian.

Sementara, Mahalini berpendapat jika menurutnya semua agama baik. Ia juga menyampaikan keluarganya terbuka terhadap perbedaan agama.

"Gue tuh gak pernah berpikir agama tuh jelek dan orang tua gue tuh gak pernah mengajarkan gue untuk tidak menerima agama lain. Jadi di saat sekarang ini gue menangkap bahwa segala agama itu baik untuk kita jalankan dan agama itu kayak buku gitu loh menurut gue, ngerti gak sih? Tuhan tetap satu," ucap Mahalini.

Hingga saat ini, hubungan Rizky Febian dan Mahalini yang telah menjajaki ke tahap tunangan tengah diperbincangkan di sosial media. ****

 

Ads Banner

BERITA TERKINI

MTQ DIY 2024 Harapannya Ciptakan Generasi Intelektual dan Religius

MTQ DIY 2024 Harapannya Ciptakan Generasi Intelektual dan Religius

Minggu, 05 Mei 2024 09:33 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pasuruan 5 Mei 2024, Berlangsung hingga 6 Jam

Jadwal Pemadaman Listrik Pasuruan 5 Mei 2024, Berlangsung hingga 6 Jam

Minggu, 05 Mei 2024 09:31 WIB
KPU Kulon Progo Belum Tetapkan Caleg Terpilih, Begini Alasannya

KPU Kulon Progo Belum Tetapkan Caleg Terpilih, Begini Alasannya

Minggu, 05 Mei 2024 09:30 WIB
Jadwal KRL Bogor Jakarta 5-9 Mei 2024, Kereta Beroperasi Pagi-Malam

Jadwal KRL Bogor Jakarta 5-9 Mei 2024, Kereta Beroperasi Pagi-Malam

Minggu, 05 Mei 2024 09:26 WIB
Pick Up Ugal-ugalan di Wates, 1 Korban Meninggal Dunia Usai Tabrak 2 Motor

Pick Up Ugal-ugalan di Wates, 1 Korban Meninggal Dunia Usai Tabrak 2 Motor

Minggu, 05 Mei 2024 09:25 WIB
Kecelakaan Maut Bus vs Truk di Kulon Progo, Ini Nama-Nama Korbannya

Kecelakaan Maut Bus vs Truk di Kulon Progo, Ini Nama-Nama Korbannya

Minggu, 05 Mei 2024 09:18 WIB
Ramalan Zodiak Besok Senin 6 Mei 2024 Lengkap untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, ...

Ramalan Zodiak Besok Senin 6 Mei 2024 Lengkap untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, ...

Minggu, 05 Mei 2024 07:43 WIB
Gagal Nanjak, Truk Muatan Batu Terguling Di Tikungan Slumprit

Gagal Nanjak, Truk Muatan Batu Terguling Di Tikungan Slumprit

Minggu, 05 Mei 2024 00:03 WIB
Jadwal KRL Solo 5-6 Mei 2024, Kereta Pertama dari Stasiun Palur Pukul 04.55 ...

Jadwal KRL Solo 5-6 Mei 2024, Kereta Pertama dari Stasiun Palur Pukul 04.55 ...

Minggu, 05 Mei 2024 00:02 WIB
Terlalu Mendominasi, Laga RRQ Hoshi vs BTR MPL ID S13 Dimenangkan Tim Robot

Terlalu Mendominasi, Laga RRQ Hoshi vs BTR MPL ID S13 Dimenangkan Tim Robot

Sabtu, 04 Mei 2024 22:55 WIB