Berita , Jabar , Artikel

Rusun Cisaranten di Kota Bandung Segera Dibangun, Hadirkan 1.900 unit untuk MBR

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Rusun Cisaranten di Kota Bandung Segera Dibangun, Hadirkan 1.900 unit untuk MBR
Rusun Cisaranten di Kota Bandung akan segera dibangun untuk masyarakat berpenghasilan rendah. (Foto: Dok. Pemkot Bandung)
HARIANE – Rusun Cisaranten di Kota Bandung akan segera dibangun oleh Pemerintah Kota Bandung bersama dengan Kementerian PUPR.
Rusun Cisaranten di Kota Bandung ini akan menghadirkan 1.900 unit yang rencananya akan menyasar masyarakat berpenghasilan rendah (MBR).
Berikut informasi lengkap mengenai rusun Cisaranten di Kota Bandung yang akan segera dibangun ini.

Rusun Cisaranten di Kota Bandung Segera Dibangun

BACA JUGA : 21 Titik WiFi Gratis Bandung Terbaru, Tersebar di Lokasi Berikut Ini
Dilansir dari laman Pemkot Bandung, Pemerintah Kota Bandung bekerja sama dengan Kementerian PUPR berencana membangun rumah susun (rusun) Cisaranten Bina Harapan.
Hal ini disampaikan dalam rapat audiensi di Balai Kota Bandung pada Senin, 8 Agustus 2022.
Rusun yang ditujukan bagi para warga dengan berpenghasilan rendah ini rencananya akan menghadirkan 1.900 unit tempat tinggal.
Dalam rapat audiensi tersebut dapat diketahui bahwa rusun Cisaranten Bina Harapan ini rencananya akan dibangun di atas lahan dengan luas sekitar 3,2 hektar.
Lahan yang akan digunakan ini merupakan milik dari Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR).
Terkait dengan kerja sama yang akan dilakukan ini, Wali Kota Bandung Yana Mulyana menyampaikan bahwa berbagai hal teknis mulai dibicarakan.
Pihaknya juga memperkirakan bahwa groundbreaking Rusun Cisaranten Bina Harapan ini ditargetkan bisa selesai pada Maret atau April 2023.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB