D.I Yogyakarta , Headline

Selama Tahun 2021, 37 Warga Akses Layanan Rehabilitasi Narkoba BNNK Bantul

profile picture Riza Marzuki
Riza Marzuki
Selama Tahun 2021, 37 Warga Akses Layanan Rehabilitasi Narkoba BNNK Bantul
Arfin Munajah (kiri) menyampaikan jumlah warga yang mengakses layanan rehabilitasi narkoba di Bantul. (Foto: Pemkab Bantul)
HARIANE.BANTUL - Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Bantul mencatat selama tahun 2021 ini, sebanyak 37 warga mengakses layanan rehabilitasi narkoba.
Hal ini disebutkan Kepala BNNK Bantul, Arfin Munajah pada Rabu, 29 Desember 2021 siang.
Dikutip dar laman Pemkab Bantul, Arfin Munajah mengatakan sepanjang tahun 2021 ini BNN Kab. Bantul telah merehabilitasi 37 orang rawat jalan.
BACA JUGA : 2.300 Warga Sleman Meninggal Dunia Akibat Covid-19, Pemkab Genjot Vaksinasi dan Salurkan Bantuan untuk Ibu Hamil dan Menyusui
Selain itu juga terdapat 18 orang yang menjalani Intervensi Berbasis Masyarakat (IBM).
Angka tersebut dikatakan Arfin mengalam kenaikan dibandingkan dengan tahun sebelumnya.
Disebutkan pada tahun 2020 yang lalu hanya terdapat 10 warga yang mengakses layanan rehabilitasi narkoba di instansinya.
“Pada tahun 2021 ini ada 37 klien yang mengakses layanan rehabilitasi rawat jalan ini mengalami peningkatan dari tahun sebelumnya yang hanya 10 orang," sebutnya.
BACA JUGA : Erupsi Semeru, Dari Pemkab Bantul Hingga Bonek Galang Dana
Jumlah tersebut meski masih berada di kisaran puluhan, menurut Arfin tergolong sudah cukup tinggi.
"Artinya Masyarakat Bantul yang sudah menjadi pecandu narkoba cukup tinggi,” imbuhnya.
Peningkatan jumlah masyarakat pecandu narkoba di Kabupaten Bantul, BNN Kabupaten Bantul menurutnya sudah mulai untuk bergera cepat mengantisipasinya.
Tags
narkoba
Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 Juli 2025, Cek Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 Juli 2025, Cek Disini

Minggu, 27 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Minggu, 27 Juli 2025
Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 27 Juli - 2 Agustus 2025

Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 27 Juli - 2 Agustus 2025

Minggu, 27 Juli 2025
Kalah dari Brasil di Semifinal VNL 2025, Jepang Gagal Wujudkan Ambisi Final Back ...

Kalah dari Brasil di Semifinal VNL 2025, Jepang Gagal Wujudkan Ambisi Final Back ...

Minggu, 27 Juli 2025
King of Kungfu, Muslim Salikhov Pukul KO Carlos Leal dalam 0:42 di UFC ...

King of Kungfu, Muslim Salikhov Pukul KO Carlos Leal dalam 0:42 di UFC ...

Minggu, 27 Juli 2025
Taklukkan Polandia, Italia Tembus Final VNL 2025

Taklukkan Polandia, Italia Tembus Final VNL 2025

Minggu, 27 Juli 2025
Dibuka Sri Sultan HB X, Peserta KAI Bandara Glow Night Fun Run Didominasi ...

Dibuka Sri Sultan HB X, Peserta KAI Bandara Glow Night Fun Run Didominasi ...

Sabtu, 26 Juli 2025
Harmoni Tradisi dan Religi, Gambus El Ma’Wa Tampil Hari Pertama di Lesbumi Music ...

Harmoni Tradisi dan Religi, Gambus El Ma’Wa Tampil Hari Pertama di Lesbumi Music ...

Sabtu, 26 Juli 2025
Ratusan Peserta Ikuti Musabaqoh Tilawatil Qur'an di Kulon Progo

Ratusan Peserta Ikuti Musabaqoh Tilawatil Qur'an di Kulon Progo

Sabtu, 26 Juli 2025
Hadir di Reuni Fakultas Kehutanan UGM Angkatan 1980, Jokowi Mengaku Belum Fit

Hadir di Reuni Fakultas Kehutanan UGM Angkatan 1980, Jokowi Mengaku Belum Fit

Sabtu, 26 Juli 2025