Berita

Ternyata Setelah 78 Tahun Belanda Baru Akui Kemerdekaan Indonesia 17 Agustus 1945, PM Mark Rutte Minta Maaf

profile picture Tim Red 1
Tim Red 1
Kemerdekaan Indonesia 17 Agustus 1945 Belanda
PM Mark Rutte saat berkunjung ke Indonesia beberapa waktu lalu. (Foto: Yt Sekretariat Presiden)

HARIANE - Perdana Menteri (PM) Belanda, Mark Rutte akhirnya memberikan pernyataan resmi terkait pengakuan kemerdekaan Indonesia pada 17 Agustus 1945.

Pernyataan yang disampaikan pada Rabu, 14 Juni 2023 itu menjadi pengakuan resmi dari pihak Belanda pertamakalinya setelah 78 tahun.

Bahkan, PM Mark Rute menyebut pihaknya mengakui sepenuhnya dan tanpa syarat terkait Kemerdekaan Indonesia 17 Agustus 1945.

"Kami sepenuhnya mengakui 17 Agustus tanpa keraguan, saya akan mencari jalan keluar dengan Presiden Indonesia (Joko Widodo) untuk mencari cara terbaik supaya dapat diterima oleh kedua pihak," sebutnya.

Pengakuan kemerdekaan Indonesia pada 17 Agustus 1945 itu muncul saat PM Mark Rutte hadir dalam di parlemen.

Kehadirannya tersebut terkait pembahasan hasil penelitian dekolonisasi yang menghasilkan sejumlah buku.

Salah satu buku dari hasil penelitian yang melibatkan beberapa pakar dari Indonesia itu ternyata cukup menyita perhatian parlemen Belanda.

Dalam buku berjudul 'Kemerdekaan, dekolonisasi, kekerasan, dan perang di Indonesia, 1945-1950' menyebutkan aksi kekerasan eksrem.

Kekeraran ekstrem yang terstruktur itu disebutkan dilakukan oleh militer Belanda pada saat invasi ke Indonesia.

Setidaknya ada tiga hal yang kemudian dipersoalkan oleh parlemen Belanda dalam buku tersebut.

Parlemen menanyakan terkait penggunaan istilah 'kekerasan ekstrem' dalam penelitian, bukan menggunakan istilah 'kejahatan perang'.

Kemudian parlemen juga menanyakan terkait rehabilitasi dan kompensasi dari veteran perang.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Maskapai Asli Jogja, FlyJaya Terbang Perdana Halim-Adisutjipto

Maskapai Asli Jogja, FlyJaya Terbang Perdana Halim-Adisutjipto

Kamis, 03 Juli 2025
Berhasil Jalankan Program CSR, KAI Bandara Kembali Raih Prestasi

Berhasil Jalankan Program CSR, KAI Bandara Kembali Raih Prestasi

Kamis, 03 Juli 2025
Pernah Viral, Warga Ramai-ramai Tangkap Buaya di Sungai Progo Bantul

Pernah Viral, Warga Ramai-ramai Tangkap Buaya di Sungai Progo Bantul

Kamis, 03 Juli 2025
Kecelakaan di Banguntapan Bantul, Anggota Polisi Tewas Ditabrak Bus

Kecelakaan di Banguntapan Bantul, Anggota Polisi Tewas Ditabrak Bus

Kamis, 03 Juli 2025
Geger! Ular Kobra 1,2 Meter Ditemukan di Dapur Warga Gunungkidul

Geger! Ular Kobra 1,2 Meter Ditemukan di Dapur Warga Gunungkidul

Kamis, 03 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 Juli 2025, Naik atau Turun?

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 Juli 2025, Naik atau Turun?

Kamis, 03 Juli 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 Juli 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 Juli 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 03 Juli 2025
Fase Pemulangan Jemaah Haji 4 Juli 2025 : Ini Jadwal dan Daftar Kloternya

Fase Pemulangan Jemaah Haji 4 Juli 2025 : Ini Jadwal dan Daftar Kloternya

Kamis, 03 Juli 2025
Bangunan Bekas Pabrik Roti di Bukit Duri Ambruk, 3 Motor Tertimpa Reruntuhan

Bangunan Bekas Pabrik Roti di Bukit Duri Ambruk, 3 Motor Tertimpa Reruntuhan

Rabu, 02 Juli 2025
Forklift Tertemper KA di Perlintasan Buntaran Tandes Surabaya, Videonya Viral

Forklift Tertemper KA di Perlintasan Buntaran Tandes Surabaya, Videonya Viral

Rabu, 02 Juli 2025