Berita

Skandal Oknum Kowad di Kalbar, Mengaku Selingkuh dengan 5 Anggota TNI AD Lalu Kabur

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Skandal Oknum Kowad di Kalbar, Mengaku Selingkuh dengan 5 Anggota TNI AD Lalu Kabur
Skandal oknum Kowad di Kalbar, mengaku selingkuh dengan 5 anggota TNI AD. (Ilustrasi: Freepik/Drazen Zigic)

DS kemudian menjadi buronan desersi, yakni tindak pidana militer sebab melarikan diri dari Satuan selama lebih dari 30 hari.

Menurut unggah tersebut, DS kemudian ditangkap dan dijemput oleh Deninteldam XII/Tanjungpura dan dibawa ke Kodim 1205/Sintang Kalimantan Barat kemudian dipindahkan ke Denpom XII/1 Sintang.

Disebutkan bahwa kasus ini akan diproses di Pomdam Jaya karena menjadi atensi Pimpinan TNI AD.

Berikut kutipan dari unggahan Instagram @ayoberanilaporkan4 selengkapnya. 

"Telah diamankan oleh Deninteldam XII/Tanjungpura

Desertir/ Buronan Desersi (Tindak Pidana Militer Melarikan Diri dari Satuan selama lebih dari 30 hari)

Nama : D*** S****** (Kowad)

Pangkat : Sertu
Satuan : BA Pusziad

Bersama seorang laki-laki;

Nama : A***l A**n

Alamat : Jalan Ampera, Kel. Sungai, Kec. Pontianak Kota, Kota Pontianak
Pekerjaan : Karyawan Indomart". 

Saat ini kasus skandal oknum Kowad di Kalbar beserta pelanggaran meninggalkan satuan sedang diproses di Pomdam Jaya karena melanggar tindak pidana militer. ****

Baca artikel menarik lainnya di Harianejogja.com

Ads Banner

BERITA TERKINI

Satlantas Polresta Yogyakarta Siapkan Rekayasa Lalu Lintas di Teteg Malioboro dan Sarkem saat ...

Satlantas Polresta Yogyakarta Siapkan Rekayasa Lalu Lintas di Teteg Malioboro dan Sarkem saat ...

Rabu, 02 April 2025
Adu Banteng di wilayah Sukoreno, Dua Orang Jadi Korban Meninggal Dunia

Adu Banteng di wilayah Sukoreno, Dua Orang Jadi Korban Meninggal Dunia

Rabu, 02 April 2025
Warga Surakarta Alami Kecelakaan Tunggal di Kulon Progo

Warga Surakarta Alami Kecelakaan Tunggal di Kulon Progo

Rabu, 02 April 2025
Pengendara Motor Tewas Setelah Tabrak Mobil di Gunungkidul, Korban Anggota Polisi

Pengendara Motor Tewas Setelah Tabrak Mobil di Gunungkidul, Korban Anggota Polisi

Selasa, 01 April 2025
Antisipasi Pencurian di Rumah Kosong yang Ditinggal Mudik, Ini yang Dilakukan Polisi

Antisipasi Pencurian di Rumah Kosong yang Ditinggal Mudik, Ini yang Dilakukan Polisi

Selasa, 01 April 2025
Libur Lebaran, Daftar Destinasi Wisata di Gunungkidul yang Diprediksi Padat Wisatawan

Libur Lebaran, Daftar Destinasi Wisata di Gunungkidul yang Diprediksi Padat Wisatawan

Selasa, 01 April 2025
Buat yang Bosan dengan Pantai, Ini 5 Rekomendasi Wisata Gua di Gunungkidul

Buat yang Bosan dengan Pantai, Ini 5 Rekomendasi Wisata Gua di Gunungkidul

Selasa, 01 April 2025
Dinkes Bantul Minta Masyarakat Waspada Penyebaran Hantavirus, Ini Gejalanya

Dinkes Bantul Minta Masyarakat Waspada Penyebaran Hantavirus, Ini Gejalanya

Selasa, 01 April 2025
Digelar di Hari Pertama Idul Fitri, Warga Antusias Berebut Gunungan saat Grebeg Syawal

Digelar di Hari Pertama Idul Fitri, Warga Antusias Berebut Gunungan saat Grebeg Syawal

Senin, 31 Maret 2025
Pertapaan Kembang Lampir dan Sejarah Berdirinya Kerajaan Mataram Islam di Jawa

Pertapaan Kembang Lampir dan Sejarah Berdirinya Kerajaan Mataram Islam di Jawa

Senin, 31 Maret 2025