Berita

Skandal Oknum Kowad di Kalbar, Mengaku Selingkuh dengan 5 Anggota TNI AD Lalu Kabur

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Skandal Oknum Kowad di Kalbar, Mengaku Selingkuh dengan 5 Anggota TNI AD Lalu Kabur
Skandal oknum Kowad di Kalbar, mengaku selingkuh dengan 5 anggota TNI AD. (Ilustrasi: Freepik/Drazen Zigic)

HARIANE-Skandal oknum Kowad di Kalbar menghebohkan jagad media sosial, pasalnya oknum tersebut mengaku telah selingkuh dengan setidaknya lima atasan anggota TNI AD di lingkungan Pusat Zeni Angkatan Darat (Pusziad).

Ketahuan selingkuh, oknum tersebut kemudian kabur dari Satuan sebelum akhirnya berhasil diamankan. 

Oknum berinisial DS saat ini sudah diamankan usai melarikan diri dari Satuan selama lebih dari 30 hari.

Sebelum diamankan, DS melakukan pelarian bersama dengan seorang teman prianya yang merupakan pegawai minimarket. 

Skandal Oknum Kowad di Kalbar, Mengaku Selingkuh Dengan 5 Anggota TNI AD

Skandal Oknum Kowad di Kalbar, Mengaku Selingkuh dengan 5 Anggota TNI AD Lalu Kabur
DS anggota Kowad yang mengaku selingkuh dengan 5 anggota TNI. (Foto: Instagram/ayoberanilaporkan4)

Berdasarkan informasi yang dihimpun dari Instagram @ayoberanilaporkan4 bahwa seorang anggota Korps Wanita Angkatan Darat (Kowad) telah mengaku berselingkuh dengan lima anggota TNI Angkatan Darat.

Kelima anggota TNI AD tersebut diungkapkannya merupakan atasannya di lingkungan Pusat Zeni Angkatan Darat (Pusziad).

DS yang berpangkat Sertu ketahuan selingkuh kemudian melarikan diri dari kesatuan bersama teman laki-lakinya berinisial AA, warga Ampera, Kel. Sungai, Kec. Pontianak Kota, Kota Pontianak yang merupakan seorang pegawai minimarket.

Sertu DS meninggalkan Satuan sejak Juni 2023 dan sempat melarikan diri di Kab. Mempawah, selanjutnya tinggal bersama AA teman laki-lakinya selama 2 bulan terakhir.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB