Hobi

Super Mario RPG di Nintendo Switch: Tanggal Rilis, Trailer, dan Gameplay

profile picture Cindy Melani Putri
Cindy Melani Putri
Super Mario RPG di Nintendo Switch
Super Mario RPG di Nintendo Switch resmi rilis dan pre order sekarang. (Foto: Twitter/@CrocOclock)

HARIANE - Super Mario RPG di Nintendo Switch telah ditunggu oleh banyak penggemar, terlebih lagi para gamers yang mengira hal itu tidak akan terjadi.

Super Mario RPG yang sebentar lagi akan resmi rilis di Nintendo Switch ini merupakan remake kolaborasi dari Super Mario RPG yang dikembangkan Squaresoft: The Legend of The Seven Stars.

Game ini nantinya akan diisi beberapa tokoh legenda seperti Mario, Bowser, Peach, serta original karakter Mallow dan Geno.

Nintendo juga sudah membuka pre order untuk pembelian Super Mario RPG di website resminya di sini.

Tanggal Rilis Super Mario RPG di Nintendo Switch

Super Mario RPG di Nintendo Switch
Super Mario RPG di Nintendo Switch seharga 60 dolar khusus pre order tanpa tambahan bonus. (Foto: Twitter/@nintendolife)

Nintendo secara resmi mengumumkan Super Mario RPG akan segera dirilis pada tanggal 11 hingga 17 November 2023 tergantung wilayah.

Namun, pembeliannya sudah dapat dilakukan mulai hari ini dengan harga yang lebih murah sebesar 60 dolar. Jika dikalkulasikan kedalam rupiah sekitar kurang lebih Rp900.000.

Seperti yang diharapkan penggemar, Super Mario RPG akan menjadi game Nintendo Switch yang ekslusif.

Trailer Super Mario RPG di Nintendo Switch

Trailer Super Mario RPG pertama kali diunggah oleh akun resmi Nintendo Direct pada bulan Juni. Trailer tersebut dibuka dengan grafik apa adanya sebagai ciri khas hanya ada port yang sedang dalam perjalanan.

Secercah cahaya muncul dan terbang di dekat Peach, mendekati layar penonton. Kemudian, grafik kuno tersebut berganti dengan gaya visual modern yang benar-benar diperbarui oleh sang developer.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kebijakan Tarif Trump Buat Wall Street Terpeleset! Apple & Nvidia Jadi Korban

Kebijakan Tarif Trump Buat Wall Street Terpeleset! Apple & Nvidia Jadi Korban

Jumat, 04 April 2025
7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

Jumat, 04 April 2025
Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Jumat, 04 April 2025
3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

Jumat, 04 April 2025
Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Jumat, 04 April 2025
Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Jumat, 04 April 2025
Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Jumat, 04 April 2025
Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Jumat, 04 April 2025