Artikel
Susunan Upacara 17 Agustus 2022 Dalam Rangka Memperingati HUT RI Ke-77, Lengkap dari Awal Hingga Akhir
Martina Herliana
Susunan Upacara 17 Agustus 2022 Dalam Rangka Memperingati HUT RI Ke-77, Lengkap dari Awal Hingga Akhir
BACA JUGA : Aturan Perayaan HUT RI Ke-77, Salah Satunya Wajib Menghentikan Seluruh Aktivitas Pada Jam Ini
Imbauan menghentikan aktivitas
Sebagai informasi bahwa dalam penyelenggaraan upacara 17 Agustus, sesuai surat edaran dari Sekretariat Jenderal Kementerian Pendidikan Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor 52610/A/TU.02.03/2022, pada 17 Agustus 2022 pukul 10.17 WIB (11.17 WITA atau 12.17 WIT), segenap masyarakat diimbau untuk menghentikan aktivitasnnya sejeneka untuk:
1. Berdiri tegap saat Lagu Kebangsaan Indonesia Raya berkumandang secara serentak di berbagai lokasi hingga pelosok daerah. 2. Pengecualian menghentikan aktivitas sejenak berlaku bagi warga dengan aktivitas yang berpotensi membahayakan diri sendiri dan orang lain apabila dihentikan. 3. Para pimpinan satuan kerja di daerah agar membantu keberhasilan pelaksanaan hal tersebut di daerahnya masing-masing, antara lain dengan mendengarkan sirine atau suara penanda lain sesaat sebelum Lagu Kebangsaan Indonesia Raya berkumandang dan tetap memperhatikan penerapan protocol pencegahan Covid-19.Demikian informasi terkait susunan upacara 17 Agustus 2022 sesuai dengan peraturan yang berlaku. ****