Berita , Jabar , Jabodetabek

Kereta Cepat Jakarta Bandung Gratis 3 Bulan Pertama, Ini Syarat Menurut Ridwan Kamil

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Kereta cepat Jakarta Bandung Gratis
Kereta cepat Jakarta Bandung gratis selama 3 bulan pertama. (Foto: Instagram/keretacepat.id)

HARIANE - kereta cepat Jakarta Bandung gratis akan segera diberlakukan untuk masyarakat pada tiga bulan pertama beroperasi.

Sebelumnya, kereta cepat Jakarta Bandung telah dilakukan beberapa kali uji coba dari bulan Mei hingga Juni 2023.

Pada saat dilakukan uji coba tahap awal, kereta melaju dengan kecepatan 60 km/jam, namun kecepatannya berangsur ditambah hingga saat ini mencapai 354 km/jam.

Kereta cepat Jakarta Bandung tersebut akan diresmikan dan mulai beroperasi pada bulan Agustus 2023 mendatang.

Kereta Cepat Jakarta Bandung Gratis, Begini Kata Ridwan Kamil

Kereta cepat Jakarta Bandung gratis
Ridwan Kamil mencoba kereta cepat Jakarta Bandung. (Foto: Instagram/ridwankamil)

Dilansir dari akun Instagram Gubernur Jawa Barat, dinyatakan bahwa akan diberlakukan kereta cepat Jakarta Bandung gratis untuk masyarakat yang ingin mencobanya.

"GRATIS SELAMA 3 BULAN PERTAMA," tulis Ridwan Kamil.

Dijadwalkan, kereta cepat tersebut akan diresmikan langsung oleh Presiden Joko Widodo pada tanggal 18 Agustus 2023 mendatang.

Setelah diresmikan, nantinya pemerintah akan menggratiskan tiket untuk masyarakat yang ingn mencoba kereta cepat tersebut.

Kereta cepat Jakarta Bandung gratis akan diberlakukan selama 3 bulan dari awal beroperasi.

"Untuk masyarakat yang ingin mencoba Kereta Cepat Jakarta Bandung, dari 18 Agustus sd Oktober," ucap Ridwan Kamil di Instagramnya.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Unit Baru Damkar Karangmojo Beroperasi, Pemerintah Tambah Armada dan Petugas Lapangan

Unit Baru Damkar Karangmojo Beroperasi, Pemerintah Tambah Armada dan Petugas Lapangan

Jumat, 03 Mei 2024 16:09 WIB
20 Event di Jogja Mei 2024 : Ada Festival Kuliner, Musik, hingga Olahraga

20 Event di Jogja Mei 2024 : Ada Festival Kuliner, Musik, hingga Olahraga

Jumat, 03 Mei 2024 15:45 WIB
Jadwal MPL ID S13 Week 7 Hari Pertama, Perebutan Playoff dan Juara Reguler ...

Jadwal MPL ID S13 Week 7 Hari Pertama, Perebutan Playoff dan Juara Reguler ...

Jumat, 03 Mei 2024 14:46 WIB
Jogja Terasa Panas Saat Malam Hari, Ternyata ini Penyebabnya

Jogja Terasa Panas Saat Malam Hari, Ternyata ini Penyebabnya

Jumat, 03 Mei 2024 14:44 WIB
Bawaslu Bantul Buka Rekrutmen Panwaslucam, Segini Gajinya

Bawaslu Bantul Buka Rekrutmen Panwaslucam, Segini Gajinya

Jumat, 03 Mei 2024 13:11 WIB
Banyak Jalan Rusak, Pemkab Gunungkidul Kembali Ajukan Perbaikan ke Pusat

Banyak Jalan Rusak, Pemkab Gunungkidul Kembali Ajukan Perbaikan ke Pusat

Jumat, 03 Mei 2024 12:17 WIB
Asyik Nonton Timnas, Kandang Sapi Milik Slamet Terbakar

Asyik Nonton Timnas, Kandang Sapi Milik Slamet Terbakar

Jumat, 03 Mei 2024 12:10 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 3 Mei 2024 Turun Rp 9.000 per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 3 Mei 2024 Turun Rp 9.000 per ...

Jumat, 03 Mei 2024 10:38 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 3 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 3 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 03 Mei 2024 09:32 WIB
Berikut 45 Calon Anggota DPRD Gunungkidul Tahun 2024-2029, Hasil Penetapan Caleg Terpilih KPU ...

Berikut 45 Calon Anggota DPRD Gunungkidul Tahun 2024-2029, Hasil Penetapan Caleg Terpilih KPU ...

Jumat, 03 Mei 2024 08:11 WIB