Berita , Jabodetabek

Tawuran di Cibinong Bogor Hari Ini, Salah Satu Kelompok Lempar Bom Molotov

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Tawuran di Cibinong Bogor Hari Ini, Salah Satu Kelompok Lempar Bom Molotov
Tawuran di Cibinong Bogor hari ini, Kamis, 23 Juni 2022. (Foto: Instagram/cibinongviral)
HARIANE – Tawuran di Cibinong Bogor hari ini terjadi pada Kamis, 23 Juni 2022 sekitar pukul 04.30 WIB.
Dalam video tawuran di Cibinong Bogor hari ini terlihat dua kelompok yang saling serang dengan menggunakan senjata masing-masing.
Berikut informasi lengkap terkait tawuran di Cibinong Bogor hari ini, berdasarkan pada unggahan oleh akun media sosial Cibinong Viral.

Tawuran di Cibinong Bogor Hari Ini

BACA JUGA : Akibat Sopir Mabuk, Angkot Masuk Parit di Bogor Sebabkan 2 Orang Terjepit
Dilansir dari unggahan oleh akun tersebut, tawuran yang terjadi antara dua kelompok ini awalnya terjadi di depan Tenda Cinus, Kecamatan Cibinong, Kabupaten Bogor.
Kelompok yang terlibat tawuran ini kemudian terlibat kejar-kejaran, hingga menuju Gang Kiray yang berlokasi di depan RSUD Cibinong, di Jalan KSR Dadi Kusmayadi No. 27, Tengah, Cibinong, Bogor.
Pada saat berada di Gang Cikuray ini, salah satu anggota kelompok yang terlibat tawuran ini melemparkan bom molotov.
Warga yang tinggal di sekitar lokasi kejadian kemudian keluar rumah untuk memadamkan api yang bersumber dari ledakan bom molotov ini.
Dari video yang diunggah oleh akun tersebut, dapat terlihat aksi yang dilakukan oleh kedua kelompok yang terlibat tawuran ini.
Video pertama memperlihatkan saat tawuran pertama kali pecah di depan Tenda Cinus.
Dalam video ini terlihat bahwa para anggota dari salah satu kelompok yang terlibat tawuran mengenakan helm dan mengendarai sepeda motor. Bahkan salah satu orang dari kelompok tersebut membawa senjata tajam.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Jumat, 25 April 2025
Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Jumat, 25 April 2025
Kebakaran Bengkel di Sleman, Begini Kronologinya

Kebakaran Bengkel di Sleman, Begini Kronologinya

Jumat, 25 April 2025
Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Jumat, 25 April 2025
Pemkab Gunungkidul Lakukan Kick Off Jumat Bersih Gunungkidul Bebas Sampah

Pemkab Gunungkidul Lakukan Kick Off Jumat Bersih Gunungkidul Bebas Sampah

Jumat, 25 April 2025
Terima Gelar KMT H Pangarsohadiprojo, Bupati Sleman Komitmen Jaga Amanah dalam Melayani Masyarakat

Terima Gelar KMT H Pangarsohadiprojo, Bupati Sleman Komitmen Jaga Amanah dalam Melayani Masyarakat

Jumat, 25 April 2025
Tumpukan Sampah Misterius Muncul di Pantai Dewaruci Sanden Bantul, Panewu: Kiriman dari Pasar ...

Tumpukan Sampah Misterius Muncul di Pantai Dewaruci Sanden Bantul, Panewu: Kiriman dari Pasar ...

Jumat, 25 April 2025
Belum Optimal, Bupati Bantul Minta DLH Segera Perbaiki Fasilitas TPST Modalan

Belum Optimal, Bupati Bantul Minta DLH Segera Perbaiki Fasilitas TPST Modalan

Jumat, 25 April 2025
Pembangunan Gedung DPRD DIY Baru Dimulai Hari Ini, Gunakan Anggaran Rp293 Miliar

Pembangunan Gedung DPRD DIY Baru Dimulai Hari Ini, Gunakan Anggaran Rp293 Miliar

Jumat, 25 April 2025
Kabar Gembira! ASN dan Masyarakat di Kabupaten Bantul Bisa Cek Kesehatan Gratis

Kabar Gembira! ASN dan Masyarakat di Kabupaten Bantul Bisa Cek Kesehatan Gratis

Jumat, 25 April 2025