Jabodetabek

Tempat Penitipan Kendaraan saat Nataru, Gratis di Kota Tangerang dan Depok

profile picture Tim Red 3
Tim Red 3
Tempat Penitipan Kendaraan saat Nataru, Gratis di Kota Tangerang dan Depok
Terdapat tempat penitipan kendaraan saat Nataru gratis di Depok dan Tangerang. (Pixabay/mariya_m)

HARIANE - Layanan tempat penitipan kendaraan saat Nataru berikut ini dapat dimanfaatkan oleh masyarakat yang akan mudik.

Selain lebih aman, layanan ini dapat dimanfaatkan oleh masyarakat secara gratis.

Oleh sebab itu, masyarakat akan merasa tenang saat melakukan mudik perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024.

Tempat Penitipan Kendaraan saat Nataru Gratis

Terdapat beberapa lokasi yang dapat dikunjungi oleh masyarakat untuk menitipkan kendaraan, baik mobil maupun sepeda motor sebelum melakukan perjalanan mudik.

Polres Metro Tangerang Kota dan Polrestro Depok menyediakan tempat penitipan kendaraan bagi masyarakat yang akan pulang ke kampung halaman saat Nataru.

Dilansir dari PMJ, Kapolres Metro Tangerang Kota Kombes Pol Zain Dwi Nugroho mengatakan pelayanan ini untuk memberikan kenyamanan dan keamanan bagi masyarakat yang meninggalkan kendaraannya saat mudik.

Pelayanan penitipan kendaraan ini akan dibuka seminggu sebelum perayaaan Natal, yaitu mulai tanggal 18 Desember 2023 hingga 4 Januari 2024.

Untuk memanfaatkan layanan ini, pemilik kendaraan hanya perlu menunjukkan bukti kepemilikan kendaraan berupa STNK/BPKB kendaraan dan KTP/KK pemilik.

Selain di kantor Polres Metro Tangerang Kota, masyarakat juga dapat menitipkan kendaraan di polsek-polsek terdekat dari tempat tinggal masing-masing. Berikut daftar lokasinya: 

1. Polsek Tangerang

2. Polsek Batuceper
3. Polsek Ciledug
4. Polsek Jatiuwung
5. Polsek Cipondoh
6. Polsek Benda
7. Polsek Neglasari
8. Polsek Karawaci
9. Polsek Sepatan
10. Polsek Pakuhaji
11. Polsek Teluknaga
12. Polsek Pinang

Sementara itu, bagi warga Kota Depok yang akan melakukan perjalanan mudik juga dapat menitipkan kendaraan di seluruh kantor polsek wilayah hukum Polres Metro Depok. ****

1
Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB