Berita , Gaya Hidup , Artikel , Pilihan Editor

Tiket Allo Bank Festival 2022 Menuai Banyak Curhatan Netizen Di Twitter, Ternyata Ini Alasannya

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Tiket Allo Bank Festival 2022 Menuai Banyak Curhatan Netizen Di Twitter, Ternyata Ini Alasannya
Tiket Allo Bank Festival 2022 Menuai Banyak Curhatan Netizen Di Twitter, Ternyata Ini Alasannya
HARIANE - Tiket Allo Bank Festival 2022 yang sudah dibuka mampu membuat orang-orang mengalami dua hal yang berlawanan. 
Jika berhasil mendapatkan tiket Allo Bank Festival 2022, pastinya orang yang menanti akan merasa senang. Namun, sebaliknya jika tidak, kekecewaannya pasti akan melanda di benaknya.
Di Twitter, pada tanggal 17 Mei 2022 ini ada 3 bahasan menarik sekaligus menjadi topik yang trending mengenai tiket Allo Bank Festival 2022 yaitu Dapet, 403 Forbidden, dan Joesonghamnida.
Tanpa mengundang penasaran, berikut rincian curhatan netizen yang menggunakan topik tersebut.
Curhatan netizen ini dibagi menjadi 3 sisi. Ada yang tidak dapat sehingga marah, kecewa, bingung, atau iri, ada yang senang, serta ada juga yang netral karena tidak ikut membeli tiket Allo Bank Festival 2022 tersebut.
BACA JUGA : Festival Musik We The Fest 2022 Kembali Digelar September Mendatang, Catat Tanggalnya!

Curhatan netizen yang tidak mendapat tiket Allo Bank Festival 2022

Curhatan ini berasal dari dua orang netizen yang berusaha membeli tiket, namun tak kunjung dapat.
Curhatan yang pertama mengutarakan kemarahan, kekecewaan, sekaligus kebingungannya karena tak memperoleh tiket meski sudah membuka laman yang menjual tiket dari jam 10 pagi.
"LAHHHH?? LAWAK BGT ASLII GUE udh refreshh terussss dari jam 10??? Yg beli siapa nihh?? SUMPAH GAK TERIMA GUEE  @AlloBankID 403 Forbidden Joesonghamnida #detikevent,"
Kemudian, curhatan kedua yang mengungkapkan rasa irinya terhadap orang yang menghadapi situasi yang berbeda dari dirinya yang tak kunjung keluar dari halaman 403 Forbidden.
"Gua ga terlalu iri dengan yang mendapat tiket allobank day1 atau day2. Tapi gua iri kok lu bisa melewati 403 Forbidden nya allobank,"
Ads Banner

BERITA TERKINI

Kebakaran di Kebon Jeruk Jakarta Barat, Hanguskan Bangunan Rumah

Kebakaran di Kebon Jeruk Jakarta Barat, Hanguskan Bangunan Rumah

Kamis, 25 April 2024 09:10 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 25 April 2024, 3 ULP Ini Akan Padam

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 25 April 2024, 3 ULP Ini Akan Padam

Kamis, 25 April 2024 08:49 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Medan 25 April 2024, Berlangsung hingga Siang Hari

Jadwal Pemadaman Listrik Medan 25 April 2024, Berlangsung hingga Siang Hari

Kamis, 25 April 2024 08:47 WIB
Satu Pelaku Pembunuhan Wanita di Sukoharjo Berhasil Diringkus, ini Perannya

Satu Pelaku Pembunuhan Wanita di Sukoharjo Berhasil Diringkus, ini Perannya

Kamis, 25 April 2024 08:43 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 25 April 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 25 April 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 25 April 2024 08:43 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 25 April 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 25 April 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 25 April 2024 08:42 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Kebumen 24 April 2024, Berlangsung hingga Sore

Jadwal Pemadaman Listrik Kebumen 24 April 2024, Berlangsung hingga Sore

Kamis, 25 April 2024 07:53 WIB
Terjerat Kasus Pungli di Rutan KPK, 66 Pegawai Dipecat

Terjerat Kasus Pungli di Rutan KPK, 66 Pegawai Dipecat

Rabu, 24 April 2024 21:13 WIB
Heroe Purwadi Optimis PAN-Golkar Bakal Berkoalisi di Pemilihan Wali Kota Jogja 2024

Heroe Purwadi Optimis PAN-Golkar Bakal Berkoalisi di Pemilihan Wali Kota Jogja 2024

Rabu, 24 April 2024 21:03 WIB
Heroe Purwadi Serahkan Formulir Pendaftaran Bakal Calon Wali Kota Jogja ke Partai Golkar

Heroe Purwadi Serahkan Formulir Pendaftaran Bakal Calon Wali Kota Jogja ke Partai Golkar

Rabu, 24 April 2024 18:58 WIB