Berita , Gaya Hidup

Tips Memanfaatkan Limbah Botol Plastik, Cara Ibu-ibu di Bantul Ini Patut Ditiru

profile picture Admin
Admin
Tips Memanfaatkan Limbah Botol Plastik, Cara Ibu-ibu di Bantul Ini Patut Ditiru
Tips Memanfaatkan Limbah Botol Plastik, Cara Ibu-ibu di Bantul Ini Patut Ditiru
"Satu tempat botol ini, bisa menampung 6-7 kilogram botol plastik berbagai ukuran," sebutnya.
BACA JUGA : Cara Daftar Kartu Prakerja Online di Bantul, Cukup Siapkan HP dan Koneksi Internet
Di bagian bawahnya, Azizah menjelaskan bahwa tempat botol itu terdapat pintu kecil dengan gembok.
Fungsinya untuk mengambil botol saat akan dipilah. Sedangkan wadah ini digembok agar botol aman berada di dalam dan tidak disalahgunakan oknum tidak bertanggungjawab.
Sebulan sekali, tempat khusus itu dibuka dan seluruh botol di dalamnya dikeluarkan untuk dipilah.
Azizah mengatakan, bahwa pemilahan botol plastik dilakukan untuk menambah nilai jualnya.
Disebutkan jika botol itu tidak dipilah terlebih dahulu, biasanya hanya dihargai Rp 5 ribu tiap kilogramnya.
Namun ketika dipilah, botol bersih tanpa tutup dihargai Rp 4500 per kilo, sedangkan tutup dan label dihargai Rp 3500 per kilo.
"Artinya, hasil penjualan akan lebih banyak dibandingkan jika tidak dipilah," imbuhnya.
Bagian-bagian botol dipisahkan berdasarkan jenisnya sepeti, tutup botol, label botol dan badan botol.
Menurutnya, pemisahan ini juga bertujuan untuk mempermudah daur ulang.
Tips memanfaatkan limbah botol plastik
Penempatan Sedekah Sampah Botol Plastik di ruang publik. (Foto: Harmoni)
BACA JUGA : 10 Rekomendasi Tempat Wisata Jogja Terbaru 2022, Ada Petualangan Seru Susur Sungai Hingga Memandang Dunia dari Atas Awan
Hasil penjualan, Azizah dan anggota komunitas Harmoni berinisiatif untuk menggunakannya sebagai biaya pembuatan tempat sedekah botol lainnya.
Saat ini terdapat dua titik tempat sedekah botol, satu di Halaman Rumah Dinas Bupati Bantul, satu lainnya berada di Pedukuhan Singosaren, Imogiri.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB