Gaya Hidup , Pilihan Editor

Inilah Tips Memilih Hijab Cantik Sesuai Bentuk Wajah, Hijabers Harus Tau!

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
Inilah Tips Memilih Hijab Cantik Sesuai Bentuk Wajah, Hijabers Harus Tau!
Inilah Tips Memilih Hijab Cantik Sesuai Bentuk Wajah, Hijabers Harus Tau!
HARIANE – Memilih hijab cantik sesuai bentuk wajah adalah hal utama yang harus diperhatikan hijabers ketika memutuskan tampil fashionable dalam balutan pakaian syar'i.
Memilih hijab cantik sesuai bentuk wajah juga akan membantu penampilan para hijabers agar terlihat lebih cantik sesuai bentuk wajah masing-masing.
Sebelum hijabers dapat memilih hijab cantik sesuai bentuk wajah, langkah pertama yang harus dilakukan adalah mengenali bentuk wajah masing-masing.
Dilansir dari kanal Youtube NiasiscaWRD yang berjudul,”Tips Memakai Hijab Sesuai Bentuk Wajah Update 2020,” yang diposting pada tanggal 20 Desember 2019.

Inilah tips memilih hijab cantik sesuai bentuk wajah yang harus diketahui hijabers.

1. Tips Memilih Hijab Cantik Wajah Bulat

memilih hijab cantik sesuai bentuk wajah
Nadhila Qonita Putri, seorang selebgram berwajah bulat yang tampil cantik dengan hijab (Foto:Instagram/
Untuk tips memilih hijab cantik sesuai bentuk wajah bulat, tips ini juga berlaku untuk hijabers yang memiliki pipi yang chubby dan tulang pipi yang menonjol.
Tips yang pertama adalah boleh menutupi sebagian tulang pipi dengan catatan tak terlalu mundur dan juga tak terlalu maju.
Tips yang kedua adalah menggunakan hijab tanpa melipat bagian atas jilbab terlebih dahulu karena akan membuat wajah bulat terlihat kaku.
Tips ketiga, jika hijabers berwajah bulat suka melipat jilbab di sisi kanan dan di sisi kiri disarankan untuk melipatnya di bawah tulang pipi.
Tips yang keempat yaitu jangan menggunakan ciput terlalu maju karena akan memberi kesan wajah yang bantet dan kecil.
Tips yang kelima, hijabers berwajah bulat harus sedikit menegakkan puncak jilbab atau berbentuk lengkung.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Seorang Lansia di Kulon Progo Jadi Korban Tabrak Lari

Seorang Lansia di Kulon Progo Jadi Korban Tabrak Lari

Jumat, 09 Mei 2025
Dua Kementerian Berkolaborasi Dukung Pengembangan Wisata Kulon Progo

Dua Kementerian Berkolaborasi Dukung Pengembangan Wisata Kulon Progo

Jumat, 09 Mei 2025
Pameran F&B Berskala Internasional akan Dihadirkan di Jogja, Ada Apa Saja?

Pameran F&B Berskala Internasional akan Dihadirkan di Jogja, Ada Apa Saja?

Jumat, 09 Mei 2025
Gunungkidul Dilanda Cuaca Buruk, Belasan Rumah Rusak

Gunungkidul Dilanda Cuaca Buruk, Belasan Rumah Rusak

Jumat, 09 Mei 2025
Ratusan Calon Jamaah Haji Kulon Progo Berpamitan

Ratusan Calon Jamaah Haji Kulon Progo Berpamitan

Jumat, 09 Mei 2025
Disdikpora DIY Temukan Titik Terang, Penyebar Soal ASPD Matematika Tak Berasal dari SMPN ...

Disdikpora DIY Temukan Titik Terang, Penyebar Soal ASPD Matematika Tak Berasal dari SMPN ...

Jumat, 09 Mei 2025
Jumat Bersih di Gunungkidul, Bupati Endah Temukan Sampah Rumah Tangga Dibuang di Tempat ...

Jumat Bersih di Gunungkidul, Bupati Endah Temukan Sampah Rumah Tangga Dibuang di Tempat ...

Jumat, 09 Mei 2025
Polda DIY Naikkan Status Mafia Tanah di Bantul ke Tahap Penyidikan

Polda DIY Naikkan Status Mafia Tanah di Bantul ke Tahap Penyidikan

Jumat, 09 Mei 2025
Antisipasi Penyebaran Penyakit Hewan, Surat Keterangan Kesehatan Hewan Jadi Syarat Jual Beli Ternak ...

Antisipasi Penyebaran Penyakit Hewan, Surat Keterangan Kesehatan Hewan Jadi Syarat Jual Beli Ternak ...

Jumat, 09 Mei 2025
Dinilai Lebih Menguntungkan, Petani Gunungkidul Mulai Banyak yang Tanam Bawang Merah

Dinilai Lebih Menguntungkan, Petani Gunungkidul Mulai Banyak yang Tanam Bawang Merah

Jumat, 09 Mei 2025