Pendidikan , Artikel

Tips Memilih Jurusan Kuliah yang Tepat: Waspada Biar Nggak Salah Jurusan

profile picture Salsa Berlianthi Ariyanto
Salsa Berlianthi Ariyanto
Tips Memilih Jurusan Kuliah yang Tepat: Waspada Biar Nggak Salah Jurusan
Tips Memilih Jurusan Kuliah yang Tepat: Waspada Biar Nggak Salah Jurusan
Dikutip dari Youtube @DanangGiriSadewa membagikan tips memilih jurusan kuliah yang tepat untuk para siswa yang saat ini sedang bingung memilih jurusan.
Ada beberapa tips memilih jurusan kuliah yang tepat:
1. Ketahui Lingkungan Sekitar
Jangan terpacu untuk mengikuti keputusan orang lain, sebab yang mengetahui jalan hidup adalah diri sendiri.
Berhenti melakukan kebiasaan buruk mengikuti "pilihan" teman, termasuk dalam hal jurusan. Karena belum tentu jurusan pilihan orang lain sesuai dengan kemampuan.
2. Kenali Diri
Sebagai calon Mahasiswa kita dituntut untuk mengetahui siapa diri kita dan kemampuan diri untuk lebih tahu seberapa mana kemampuan agar tidak terjebak pada pilihan yang telah diambil.
Tips Memilih Jurusan Kuliah yang Tepat
Tips Memilih Jurusan Kuliah yang Tepat: Waspada Biar Nggak Salah Jurusan. (Sumber Foto: Istockphoto)
3. Mencari Prospek Kerja
Semua jurusan memiliki prospek kerja yang bagus, asalkan ingin berusaha. Hal tersebut yang terjadi saat ini, banyaknya lulusan yang bekerja tidak sesuai dengan jurusan.
BACA JUGA :
Kuliah Gratis di UGM Diperoleh Anak Petani Asal Gunung Kidul, Begini Kisahnya
Esensi pendidikan bukan untuk mencari pekerjaan, tetapi pendidikan dapat mengasah kemampuan dan skill untuk bekerja, menciptakan lapangan pekerjaan, dan menyelesaikan permasalahan dalam kehidupan sehari-hari.
4. Pilih Jurusan Sesuai Keinginan
Tips Memilih Jurusan Kuliah yang Tepat
Tips Memilih Jurusan Kuliah yang Tepat: Waspada Biar Nggak Salah Jurusan. (Sumber Foto: Istockphoto)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB