Berita , Gaya Hidup

Update Kasus Pelecehan Seksual Abidzar di Tempat Karaoke, Pelaku Sudah Meminta Maaf

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Update Kasus Pelecehan Seksual Abidzar di Tempat Karaoke, Pelaku Sudah Meminta Maaf
Kasus pelecehan seksual Abidzar di tempat karaoke telah selesai dengan permintaan maaf dari perlaku. (Foto: Instagram/abidzar73)

HARIANE - Kasus pelecehan seksual Abidzar di tempat karaoke telah selesai dengan pelaku sudah meminta maaf.

Aksi pelecehan terhadap Abidzar sebelumnya diceritakan ketika dirinya sedang bernyanyi di salah satu tempat karaoke. 

Perbuatan pelecehan seksual terhadap artis tersebut dilakukan oleh seseorang yang dengan sengaja mencolek bagian tubuh Abidzar saat dirinya sedang bernyanyi. Hal tersebut membuatnya kaget hingga kesal.

Menanggapi soal perbuatan tidak menyenangkan yang dialami oleh artisnya, manejemen Alf Talent tempat putra dari alm. Ustad Jeffry itu pun mengaku ingin memberikan efek jera pada pelaku. 

Update Kasus Pelecehan Seksual Abidzar di Tempat Karaoke

Update Kasus Pelecehan Seksual Abidzar di Tempat Karaoke, Pelaku Sudah Meminta Maaf
Abidzar telah memaafkan pelaku yang telah menyentuh tubuhnya. (Foto: Instagram/alf.talent)

Kasus pelecehan seksual terhadap artis ini pertama kali diunggah oleh akun Instagram @amaliahpratiwi pada Story-nya.

Unggahan tersebut memuat video pengakuan Abidzar yang baru saja mendapat perlakuan sentuhan fisik tanpa izin saat dirinya sedang bernyanyi. 

"Pelecehan tidak manda gender ya guys, kalo mau dihargain harus bisa ngehargain juga. Semoga gak ada kejadian kaya gini lagi," tulis akun @amaliahpratiwi. 

Unggahan pelecehan seksual Abidzar itu pun dibahas oleh Abidzar sendiri dengan me-repost video tersebut dan menjawab pertanyaan para netizen terkait saat dirinya alami pelecehan.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Komunitas Pers Tolak Draf RUU Penyiaran

Komunitas Pers Tolak Draf RUU Penyiaran

Selasa, 14 Mei 2024 21:53 WIB
Begini Kronologi Pembunuhan Mayat dalam Sarung di Tangsel, Pelaku Terancam 20 Tahun Penjara

Begini Kronologi Pembunuhan Mayat dalam Sarung di Tangsel, Pelaku Terancam 20 Tahun Penjara

Selasa, 14 Mei 2024 21:36 WIB
KPK : Survei Penilaian Integritas Pemkab Gunungkidul Turun 1,3 Persen

KPK : Survei Penilaian Integritas Pemkab Gunungkidul Turun 1,3 Persen

Selasa, 14 Mei 2024 20:48 WIB
Langganan Terisolir saat Hujan, Pemerintah Akan Bangun Jembatan di Kedungwanglu

Langganan Terisolir saat Hujan, Pemerintah Akan Bangun Jembatan di Kedungwanglu

Selasa, 14 Mei 2024 19:46 WIB
Tingkatkan Kapasitas SDM Kelompok Ternak, Pemkab Sleman Serahkan Bantuan Peralatan Pengolah Pupuk

Tingkatkan Kapasitas SDM Kelompok Ternak, Pemkab Sleman Serahkan Bantuan Peralatan Pengolah Pupuk

Selasa, 14 Mei 2024 18:31 WIB
Hadiri Tradisi Wiwitan dan Panen Padi, Bupati Sleman Sebut Petani Pahlawan Ketahanan Pangan

Hadiri Tradisi Wiwitan dan Panen Padi, Bupati Sleman Sebut Petani Pahlawan Ketahanan Pangan

Selasa, 14 Mei 2024 18:18 WIB
Pemerintah Tetapkan Tiwul dan Wader Liwet Sebagai Warisan Budaya Tak Benda Gunungkidul

Pemerintah Tetapkan Tiwul dan Wader Liwet Sebagai Warisan Budaya Tak Benda Gunungkidul

Selasa, 14 Mei 2024 18:04 WIB
Jadwal SIM Keliling Gresik Mei 2024, Minggu Ini Tanggal 13-18

Jadwal SIM Keliling Gresik Mei 2024, Minggu Ini Tanggal 13-18

Selasa, 14 Mei 2024 17:49 WIB
Dua Nelayan Hilang di Perairan Wedung Demak, Korban dalam Pencarian Tim SAR

Dua Nelayan Hilang di Perairan Wedung Demak, Korban dalam Pencarian Tim SAR

Selasa, 14 Mei 2024 17:04 WIB
Jadwal SIM Keliling Sumedang Mei 2024, Cek Lokasi Minggu Ini Tanggal 13-18

Jadwal SIM Keliling Sumedang Mei 2024, Cek Lokasi Minggu Ini Tanggal 13-18

Selasa, 14 Mei 2024 15:52 WIB