Berita

Viral! Tawuran Antar TKI di Taiwan 2 September 2023, 15 Tersangka Terancam Hukuman Mati

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Viral! Tawuran Antar TKI di Taiwan 2 September 2023, 15 Tersangka Terancam Hukuman Mati
Tawuran antar TKI di Taiwan 2 September 2023 mengakibatkan seorang pria asal Trenggalek meninggal dunia. (Foto: Instagram/andreli_48)

Terdapat satu korban lainnya yang mengalami luka-luka di tubuhnya usai terjadinya tawuran tersebut.

Polisi Changhua berhasil menangkap 29 terduga pelaku dari aksi tawuran antar TKI tersebut dalam kurun waktu 16 jam.

Akibat peristiwa tawuran tersebut, sebanyak 15 orang terduga pelaku ditetapkan sebagai tersangka dengan terancam hukuman mati.

Terdapat salah satu video yang menunjukkan bagaimana proses penangkapan oleh Polisi Changhua kepada sejumlah terduga pelaku dari aksi tawuran yang terjadi pada satu malam tersebut.

Sejumlah barang bukti berupa senjata tajam juga telah disita oleh pihak kepolisian. Di antara barang bukti yang diamankan, terdapat sejumlah benda tajam seperti pisau dan lain sebagainya.

Pihak kepolisian juga sudah memberikan press release terkait aksi tawuran yang memakan korban tersebut.

Demikian informasi mengenai aksi tawuran antar TKI di Taiwan 2 September 2023 lalu dengan satu korban meninggal dunia dan satu lainnya mengalami luka-luka.****

BACA JUGA : Kronologi Tawuran TKI di Taiwan 1 Orang Tewas dan 29 Ditangkap dengan Tuduhan Kejahatan Serius

Baca artikel menarik lainnya di Harianejogja.com

Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB