Berita , D.I Yogyakarta

Virus LSD Sapi di Bantul Kian Meningkat, Satu Ternak Mati

profile picture Wahyu Turi
Wahyu Turi
Virus LSD di Bantul
Virus LSD sapi di Kota Bantul meningkat pesat dalam beberapa waktu terakhir. Ratusan kasus masih terus didata oleh Pemerintah. (Foto: Wahyu Turi)

HARIANE - Virus LSD sapi di Bantul meningkat pesat dalam beberapa waktu terakhir, Kamis, 9 Maret 2023.

Data yang berhasil diperoleh Hariane sudah lebih dari 190 sapi terpapar virus LSD (Lumpy Skin Disease).

Bahkan, data terakhir dari Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Bantul mencatat ada satu ternak sapi yang mati.

Kepala Bidang Peternakan dan Kesehatan Hewan DKPP Bantul, Agus Riyadmadi mengungkapkan, data virus LSD per Rabu, 8 Februari 2023 mencapai 191 kasus.

Jumlah tersebut sudah menyebar di 17 kapanewon yang ada di Bantul dan dapat bertambah seiring berjalannya waktu

Merujuk pada data tersebut, tiga wilayah paling banyak ditemukannya LSD pada sapi antara lain Pajangan yakni 54 sapi, Sedayu dengan 30 dapi, dan Bambanglipuro sebanyak 27 sapi.

“Data masih kemarin, yang hari ini belum di update,” katanya, Kamis, 9 Maret 2023.

Virus LSD Sapi di Bantul Sebabkan Seekor Ternak Mati

Dari jumlah tersebut, satu ternak sapi di Bambanglipuro yang terkena LSD harus mengalami kematian.

Agus menyampaikan bahwa kematian pada ternak tersebut bukanlah efek langsung yang dari virus LSD.

Penyebabnya ialah karena kondisi tubuh ternak yang kian menurun akibat konsumsi nutrisi yang berkurang.

Sebab, saat terkena LSD sangat memungkinkan bagi ternak sapi mengalami penurunan nafsu makan.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Senin, 21 April 2025
Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Senin, 21 April 2025
Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Senin, 21 April 2025
Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Senin, 21 April 2025
Lagi, Sampah Sebanyak Satu Truk Dibuang Di Hutan Negara Gunungkidul

Lagi, Sampah Sebanyak Satu Truk Dibuang Di Hutan Negara Gunungkidul

Senin, 21 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 21 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 21 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Senin, 21 April 2025
Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025