Berita , Jabodetabek

Seorang Wanita Mengamuk dan Aniaya Polisi di Kampung Melayu, Begini Hasil Pemeriksaannya

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Seorang Wanita Mengamuk dan Aniaya Polisi di Kampung Melayu, Begini Hasil Pemeriksaannya
Wanita mengamuk dan aniaya polisi di Kampung Melayu. (Foto: Dok. Polda Metro Jaya)
Selanjutnya, ia juga menggigit pergelangan tangan kanan petugas sebanyak satu kali dan menggigit sela jari tangan kanan satu kali hingga berdarah.
Setelah menganiaya petugas, pelaku masih memberikan perlawanan dengan menendang paha kiri petugas dan berupaya merebut pistol milik petugas.
AKBP Ahsanul Muqaffi menyampaikan bahwa pelaku tersebut yang telah menganiaya petugas kepolisian (RM) tidak mengalami gangguan jiwa.
Hal ini diketahui dari hasil tes urine dan kejiwaan. Ia juga menjalani pemeriksaan di Unit Pelayanan Perempuan dan Anak (PPA) Polres Metro Jakarta Timur.
“Pelaku tidak mengalami gangguan kejiwaan dan berdasarkan hasil tes urine, dia negatif (tidak terpengaruh narkoba),” ucap Ahsanul Muqaffi.
Meski dalam keterangan di KTP pelaku menyebutkan statusnya sebagai mahasiswi, namun Ahsanul Muqaffi mengaku bahwa ia tidak mengetahui asal kampus dari pelaku tersebut.
BACA JUGA : Dampak Kebakaran di Pasar Gembrong Jatinegara Jakarta Timur, Penyebab Kebakaran Diduga Karena Hal Ini
Lebih lanjut, ia menyampaikan bahwa atas perbuatannya, HFR akan dijerat dengan Pasal 212 dan 214 Kitab Undang-Undang Hukuman Pidana (KUHP).
Demikian informasi mengenai hasil pemeriksaan dari seorang wanita mengamuk dan aniaya polisi di Kampung Melayu. ****
 
 
 
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB