Gaya Hidup

Zee JKT48 Akhirnya Buka Suara Pasca Video Tentangnya Viral, Klarifikasi dan Minta Maaf Pada Penggemar

profile picture Martina Herliana
Martina Herliana
Zee JKT48 Akhirnya Buka Suara Pasca Video Tentangnya Viral, Klarifikasi dan Minta Maaf Pada Penggemar
Zee JKT48 Akhirnya Buka Suara Pasca Video Tentangnya Viral, Klarifikasi dan Minta Maaf Pada Penggemar

HARIANE – Azizi Shafaa Asadel atau dikenal dengan Zee JKT48 akhirnya buka suara terkait video dirinya ngevape yang sebelumnya ramai diperbincangkan.

Diketahui Zee JKT48 akhirnya buka suara dan melakukan klarifikasi dengan muncul di depan para penggemar dalam pertunjukkan Seishun Girls-Gadis-Gadis Remaja pada MInggu, 25 September 2022.

Kehadiran Zee JKT48 akhirnya buka suara untuk meminta maaf secara langsung di hadapan penggemar atas video yang beredar.

BACA JUGA :
Cerita Unik Melati Eks JKT48 Jualan Nasi Bakar, Live TikTok Karena Hanya Laku 3 Bungkus

Lalu seperti apa saat Zee JKT48 buka suara dan berikan permintaan maaf? Berikut artikel lengkapnya.

Seperti yang diketahui, sejak video tersebut beredar banyak penggemar yang mendesak manajemen JKT48 untuk melakukan klarifikasi.

Bahkan hampir satu minggu pula tagar #Zeemangat menjadi trending topic di Twitter sejak 21 September 2022.

Zee JKT48 meminta maaf kepada para penggemar (Foto:Twitter/@A_aisyahfarah)

Dilansir dari akun Twitter @A_aisyahfarah, Zee meminta maaf kepada para penggemar secara langsung.

“Hari ini aku hadir karena ada suatu hal yang ingin aku sampaikan. Pasti kalian semua tahu tentang video yang beredar beberapa hari lalu,” ucap Zee JKT48 dihadapan para penggemarnya.

Setelah beberapa hari menghilang dari media sosial, Zee menyampaikan jika dirinya telah menjelaskan soal video tersebut ke pihak manajemen JKT48.

Namun, sayangnya dalam momen permintaan maaf tersebut Zee tidak menjelaskan apakah dirinya benar-benar ngevape atau tidak.

“Terkait hal tersebut aku sudah bicara dan menjelaskan pada manajemen,” tutur Zee.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Puluhan Sarang Penyu Ditemukan di Kawasan Pantai Trisik Kulon Progo

Puluhan Sarang Penyu Ditemukan di Kawasan Pantai Trisik Kulon Progo

Senin, 28 Juli 2025
Kraton Yogyakarta Gelar Festival Budaya Anak, Libatkan Komunitas Disabilitas

Kraton Yogyakarta Gelar Festival Budaya Anak, Libatkan Komunitas Disabilitas

Senin, 28 Juli 2025
‎Dukung Kejuaraan Balap Kuda, Aplikasi Kripto Berizin OJK FLOQ Tawarkan Investasi untuk Semua ...

‎Dukung Kejuaraan Balap Kuda, Aplikasi Kripto Berizin OJK FLOQ Tawarkan Investasi untuk Semua ...

Minggu, 27 Juli 2025
Merawat Tradisi, Penampilan Rodat Syaroful Anam di Lesbumi Music Roadshow Bantul

Merawat Tradisi, Penampilan Rodat Syaroful Anam di Lesbumi Music Roadshow Bantul

Minggu, 27 Juli 2025
‎Cetak Sejarah Baru, Kuda King Argentine Raih Gelar Triple Crown di Indonesia's Horse ...

‎Cetak Sejarah Baru, Kuda King Argentine Raih Gelar Triple Crown di Indonesia's Horse ...

Minggu, 27 Juli 2025
Seorang Perempuan Asal Jakarta Hilang di Watu Togok Pantai Siung

Seorang Perempuan Asal Jakarta Hilang di Watu Togok Pantai Siung

Minggu, 27 Juli 2025
Heboh Penemuan Mayat Wanita Dalam Drum di Kali Cisadane Tangerang

Heboh Penemuan Mayat Wanita Dalam Drum di Kali Cisadane Tangerang

Minggu, 27 Juli 2025
Program Desa Digipreneur UMKM, Pemerintah dan Mahasiswa Dorong Digitalisasi Marketing

Program Desa Digipreneur UMKM, Pemerintah dan Mahasiswa Dorong Digitalisasi Marketing

Minggu, 27 Juli 2025
‘Gelagat Liar’ Jadi Sorotan dalam Edisi Perdana Not-Yet Performance Festival 2025

‘Gelagat Liar’ Jadi Sorotan dalam Edisi Perdana Not-Yet Performance Festival 2025

Minggu, 27 Juli 2025
Kebakaran di Lenteng Agung Jagakarsa Tewaskan 1 Orang, Bangunan Rumah Hangus

Kebakaran di Lenteng Agung Jagakarsa Tewaskan 1 Orang, Bangunan Rumah Hangus

Minggu, 27 Juli 2025