Kesehatan

10 Link Twibbon Hari Stroke Sedunia 2023, Diperingati Setiap 29 Oktober

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
link twibbon Hari Stroke Sedunia 2023
Link twibbon Hari Stroke Sedunia 2023 yang bisa diunduh dan digunakan secara gratis. (Ilustrasi: Freepik/Freepik)

HARIANE - Di bawah ini telah disediakan sejumlah link twibbon Hari Stroke Sedunia 2023 untuk memperingatinya di tanggal 29 Oktober nanti.

Dilansir dari laman Kementerian Kesehatan, stroke merupakan suatu penyakit yang terjadi apabila pembuluh darah otak mengalami penyumbatan atau pecah.

Akibatnya sebagian otak tidak mendapatkan pasokan darah yang membawa oksigen yang diperlukan sehingga mengalami kematian sel/jaringan.

Seperti dirilis laman World Stroke Organization (WSO), Hari Stroke Sedunia pada tahun 2023 ini mengusung tema 'Bersama-sama kita #Lebih BesarDari Stroke'.

Sebanyak 90% dari stroke dapat dicegah dengan mengatasi sejumlah kecil faktor risiko termasuk tekanan darah tinggi (hipertensi), detak jantung tidak teratur (fibrilasi atrium), merokok, pola makan dan olahraga. 

Tahun ini WSO memobilisasi komunitas stroke global untuk meningkatkan kesadaran dan mendorong tindakan pencegahan stroke.

Tujuan dari peringatan ini adalah untuk meningkatkan kesadaran akan pentingnya melakukan pencegahan dan pengobatan akibat penyakit stroke.

Untuk dapat memperingati Hari Stroke Sedunia, selain dengan melakukan pencegahan terhadap diri sendiri dengan menjaga kesehatan, masyarakat juga bisa dengan mengunggah twibbon Hari Stroke Sedunia 2023 dengan beberapa link di bawah ini.

Link Twibbon Hari Stroke Sedunia 2023

Dilansir dari twibbonize.com, sejumlah link twibbon Hari Stroke Sedunia 2023 telah disediakan, sebagai berikut:

Link Twibbon Hari Stroke Sedunia 1 2023

Link Twibbon Hari Stroke Sedunia 2 2023

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025