Artikel

15 Ide Lomba 17 Agustus Unik Paling Baru untuk Hari Kemerdekaan RI Ke-77

profile picture Dyah Ayu Purwirasari
Dyah Ayu Purwirasari
15 Ide Lomba 17 Agustus Unik Paling Baru untuk Hari Kemerdekaan RI Ke-77
15 Ide Lomba 17 Agustus Unik Paling Baru untuk Hari Kemerdekaan RI Ke-77
Peserta harus menggunakan pentungan untuk memukul target, bisa berupa kantong air, kantong berisi tepung, atau target lainnya.

7. Transfer Air Estafet

Ide lomba 17 Agustus unik dan murah selanjutnya dimainkan secara berkelompok. Peserta memindahkan air dari ember menggunakan wadah yang ditransfer ke pemain di belakangnya, seperti dilansir dari YouTube Dayat Channel.
BACA JUGA : Daftar Museum di Surabaya untuk 17 Agustus, Wisata Edukasi dengan Suasana Masa Kolonial
Kelompok peserta yang bisa mengisi ember di belakang sampai batas tertentu adalah pemenangnya. Air bisa juga diganti dengan tepung putih.

8. Memindahkan Telur Pakai Sumpit

Permainan 17an meriah ini cocok untuk anak-anak. Peserta harus memindahkan telur puyuh, kelereng, atau bola kecil ke mangkuknya sendiri dengan menggunakan sumpit. Yang paling banyak adalah pemenangnya.

9. Perang Bantal

Jika ada sawah, sungai kecil, atau kolam ikan yang tidak terpakai, bisa digunakan untuk mengadakan lomba 17 Agustus unik ini.
Perang bantal dilakukan di atas susunan kayu atau bambu, bisa dilakukan berkelompok atau satu lawan satu.

10. Tarik Tali Empat Penjuru

Empat peserta diikat dengan tali di bagian pinggang, masing-masing berusaha untuk menarik diri agar bisa memasukkan pulpen ke dalam botol di depannya.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Kamis, 03 April 2025
Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 03 April 2025
Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Kamis, 03 April 2025
18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

Kamis, 03 April 2025
Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Rabu, 02 April 2025
Menjelajahi Padukuhan Wota-Wati di Sisi Timur Gunungkidul, Bak Tinggal di Kerajaan Majapahit

Menjelajahi Padukuhan Wota-Wati di Sisi Timur Gunungkidul, Bak Tinggal di Kerajaan Majapahit

Rabu, 02 April 2025
Mantap! Ini 6 Makanan Khas Palembang yang Disajikan saat Lebaran Idul Fitri

Mantap! Ini 6 Makanan Khas Palembang yang Disajikan saat Lebaran Idul Fitri

Rabu, 02 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 2 April 2025, Cek Sebelum Beli

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 2 April 2025, Cek Sebelum Beli

Rabu, 02 April 2025
Bolehkah Puasa Syawal Tidak Berurutan atau Selang-Seling? Begini Hukumnya

Bolehkah Puasa Syawal Tidak Berurutan atau Selang-Seling? Begini Hukumnya

Rabu, 02 April 2025