Artikel

3 Rekomendasi Tempat Nongkrong di Bandung yang Instagramable dengan Suasana Pantai

profile picture Tim Red 5
Tim Red 5
Tempat Nongkrong di Bandung
Rekomendasi Tempat Nongkrong di Bandung. (Foto: Pemkot Bandung)

HARIANE- Setiap tempat nongkrong di Bandung memiliki ciri khas dan keunikan yang membuat pengunjung betah berlama-lama.

Terutama tempat-tempat nongkrong di Bandung ini juga memiliki keunikan dari segi geografis, dimana Kota Bandung dikelilingi oleh pegunungan dan tidak memiliki pantai.

Sehingga tempat nongkrong di Bandung yang memiliki suasana pantai menjadi menarik untuk dikunjungi oleh warga lokal dan wisatawan. 

Adapun berikut 3 rekomendasi tempat nongkrong di Bandung bernuansa pantai dilansir dari laman Pemkot Bandung. 

Rekomendasi Tempat Nongkrong di Bandung 

1. Marine Park

Marine Park merupakan sebuah foodcourt yang berada di dalam Mal Miko, sebuah Mall yang berlokasi di Jalan Kopo No. 599. 

Di Marine Park terbentang hamparan pasir putih yang luas dengan banyak kursi dan meja tersusun rapi di atasnya. 

Serta terdapat sebuah kolam besar sebagai miniatur laut yang dilengkapi dengan jembatan kayu di sisinya.   

Di sepanjang sudut foodcourt tersebut berjajar rapi kios-kios makanan yang berbentuk rumah.

Di antaranya yaitu steak, bakmi, gudeg, eskrim, seafood, dan masih banyak yang lainnya.

Selain lahannya yang luas sehingga membuat anak-anak bisa bermain dengan bebas, Marine Park juga menyediakan properti kapal laut dan bangku santai berbentuk hati yang dapat membuat anak-anak menjadi betah bermain. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 Juli 2025, Cek Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 Juli 2025, Cek Disini

Minggu, 27 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Minggu, 27 Juli 2025
Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 27 Juli - 2 Agustus 2025

Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 27 Juli - 2 Agustus 2025

Minggu, 27 Juli 2025
Kalah dari Brasil di Semifinal VNL 2025, Jepang Gagal Wujudkan Ambisi Final Back ...

Kalah dari Brasil di Semifinal VNL 2025, Jepang Gagal Wujudkan Ambisi Final Back ...

Minggu, 27 Juli 2025
King of Kungfu, Muslim Salikhov Pukul KO Carlos Leal dalam 0:42 di UFC ...

King of Kungfu, Muslim Salikhov Pukul KO Carlos Leal dalam 0:42 di UFC ...

Minggu, 27 Juli 2025
Taklukkan Polandia, Italia Tembus Final VNL 2025

Taklukkan Polandia, Italia Tembus Final VNL 2025

Minggu, 27 Juli 2025
Dibuka Sri Sultan HB X, Peserta KAI Bandara Glow Night Fun Run Didominasi ...

Dibuka Sri Sultan HB X, Peserta KAI Bandara Glow Night Fun Run Didominasi ...

Sabtu, 26 Juli 2025
Harmoni Tradisi dan Religi, Gambus El Ma’Wa Tampil Hari Pertama di Lesbumi Music ...

Harmoni Tradisi dan Religi, Gambus El Ma’Wa Tampil Hari Pertama di Lesbumi Music ...

Sabtu, 26 Juli 2025
Ratusan Peserta Ikuti Musabaqoh Tilawatil Qur'an di Kulon Progo

Ratusan Peserta Ikuti Musabaqoh Tilawatil Qur'an di Kulon Progo

Sabtu, 26 Juli 2025
Hadir di Reuni Fakultas Kehutanan UGM Angkatan 1980, Jokowi Mengaku Belum Fit

Hadir di Reuni Fakultas Kehutanan UGM Angkatan 1980, Jokowi Mengaku Belum Fit

Sabtu, 26 Juli 2025