Berita , Gaya Hidup , Wisata , Pilihan Editor

3 Destinasi Wisata Religi di Kudus yang Cocok untuk Ngabuburit Selama Bulan Ramadhan

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
3 Destinasi Wisata Religi di Kudus yang Cocok untuk Ngabuburit Selama Bulan Ramadhan
3 Destinasi Wisata Religi di Kudus yang Cocok untuk Ngabuburit Selama Bulan Ramadhan
HARIANE – Destinasi wisata religi di Kudus berikut ini ternyata sangat cocok sebagai tempat ngabuburit. Bahkan pengunjung juga bisa sekalian buka puasa dan Sholat Tarawih di tempat tersebut.
Ada beberapa destinasi wisata religi di Kudus yang bagus untuk tempat menghabiskan waktu sebelum berbuka puasa. Selain itu beberapa tempat tersebut juga ramah anak dan bisa dijadikan wisata edukasi.
Berbagai destinasi wisata religi di Kudus ini juga memiliki beberapa spot foto yang bagus dan indah, sehingga pengunjung bisa mengabadikan momen ngabuburit di beberapa tempat tersebut.
Bagi yang ingin merasakan sensasi ngabuburit yang berbeda karena bisa berwisata sekaligus melakukan kegiatan keagamaan, simak ulasan selengkapnya di bawah ini.

Daftar Destinasi Wisata Religi di Kudus

Ngabuburit adalah salah satu aktifitas yang dilakukan umat Islam di Indonesia untuk mengisi waktu luang sebelum masuk waktu berbuka puasa. Biasanya banyak yang memanfaatkan waktu ngabuburit untuk mencari takjil ataupun makanan untuk berbuka.
Bagi yang ingin merasakan pengalaman ngabuburit yang berbeda, berikut ini adalah beberapa destinasi wisata religi di Kudus yang menarik untuk dikunjungi.
Pengunjung bisa menunggu waktu berbuka sembari mencari Takjil sekaligus mengenang peninggalan tokoh besar islam di Kudus.
Dikutip dari kanal Youtube Widhi Sabian Channel yang diunggah pada tanggal 2 Februari 2022, berikut ini adalah beberapa destinasi wisata di Kudus yang bisa dikunjungi.

1. Menara Kudus

Menara Kudus adalah destinasi wisata religi yang terkenal di kabupaten Kudus. Di dalam area Menara Kudus terdapat Makam Sunan Kudus, Sayyid Ja’far Shadiq beserta beberapa tokoh besar Islam lainnya.
Di Makam Sunan Kudus tersebut pengunjung bisa membaca Al Quran maupun membaca Tahlil. Pengunjung juga tak perlu membawa Al Quran karena di dalam area makam sudah disediakan.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Untuk Kado Ulang Tahun, Tugu Adipura Ditargetkan Selesai Sebelum Hari Jadi Gunungkidul

Untuk Kado Ulang Tahun, Tugu Adipura Ditargetkan Selesai Sebelum Hari Jadi Gunungkidul

Selasa, 06 Mei 2025
4 SMP di Gunungkidul Ini Buka Kelas Khusus Olahraga

4 SMP di Gunungkidul Ini Buka Kelas Khusus Olahraga

Selasa, 06 Mei 2025
Jadwal Penerbangan Jemaah Haji 2025 Berangkat 7 Mei, Ada 23 Kloter

Jadwal Penerbangan Jemaah Haji 2025 Berangkat 7 Mei, Ada 23 Kloter

Selasa, 06 Mei 2025
Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 6 Mei 2025 Kembali Meroket

Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 6 Mei 2025 Kembali Meroket

Selasa, 06 Mei 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 6 Mei 2025 Stabil, Cek Rincian Lengkapnya ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 6 Mei 2025 Stabil, Cek Rincian Lengkapnya ...

Selasa, 06 Mei 2025
Geger Bocah Hanyut di Banguntapan Bantul, Begini Kronologinya

Geger Bocah Hanyut di Banguntapan Bantul, Begini Kronologinya

Senin, 05 Mei 2025
Hujan Lebat dan Angin Kencang di Sleman Sebabkan Sejumlah Pohon Tumbang, 1 Orang ...

Hujan Lebat dan Angin Kencang di Sleman Sebabkan Sejumlah Pohon Tumbang, 1 Orang ...

Senin, 05 Mei 2025
BPN Bantul Bakal Lakukan Blokir Internal Sertifikat Korban Mafia Tanah di Tamantirto Kasihan

BPN Bantul Bakal Lakukan Blokir Internal Sertifikat Korban Mafia Tanah di Tamantirto Kasihan

Senin, 05 Mei 2025
Digelar Sederhana, HUT Kabupaten Sleman ke-109 Tetap Dimeriahkan Kegiatan Sosial

Digelar Sederhana, HUT Kabupaten Sleman ke-109 Tetap Dimeriahkan Kegiatan Sosial

Senin, 05 Mei 2025
BPN Ungkap Dugaan Jaringan di Mafia Tanah Warga Kasihan Bantul

BPN Ungkap Dugaan Jaringan di Mafia Tanah Warga Kasihan Bantul

Senin, 05 Mei 2025