Berita

Serangan Rudal Rusia ke Ukraina Lukai 3 WN Kolombia, Presiden Gustavo Petro Sampaikan Protes Diplomatik Kepada Moskow

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Serangan Rudal Rusia ke Ukraina
Warga negaranya jadi korban, Presiden Kolombia melakukan protes diplomatik. (Foto: Instagram/Gustavo Petro)

HARIANE-Serangan rudal Rusia ke Ukraina pada 27 Juni 2023 telah menewaskan setidaknya 11 orang dan melukai lebih dari 60 orang.

Saat ini upaya pencarian korban perang Rusia di Ukraina yang tertimpa reruntuhan puing-puing bangunan masih terus dilakukan. 

Dari puluhan orang yang terluka terdapat tiga warga Kolombia yang ikut menjadi korban dalam peristiwa serangan Rusia ke Ukraina tersebut.

Presiden Kolombia Gustavo Petro kemudian menyampaikan protes diplomatik kepada pihak Rusia terkait warga sipil Kolombia yang menjadi korban. 

Serangan Rudal Rusia ke Ukraina Rugikan Warga Sipil Kolombia Presiden Petro Lakukan Protes

serangan rudal rusia ke ukraina
Puluhan orang jadik atas serangan rudal Rusia ke Ukraina . (Foto: Twitter/BRAVE U Fund)

Berdasarkan warta Aljazeera, serangan Rusia ke Ukraina mengenai sebuah restoran pizza di kota Kramatorsk pada 27 Juni 2023 menyebabkan korban 3 orang warga Kolombia yang sedang makan di restoran tersebut.

Atas kejadian yang menimpa warga negaranya tersebut, Presiden Kolombia Gustavo menyatakan bahwa Bogota akan menyampaikan protes diplomatik kepada Moskow atas serangan yang telah merugikan warga sipil Kolombia yang tak berdaya.

Ketiga warga Kolombia yang terluka tersebut merupakan orang terkenal di Kolombia. Korban Pertama diidentifikasi sebagai penulis terkenal Hector Abad Faciolince.

Kemudian korban kedua adalah mantan negosiator perdamaian Kolombia Sergio Jaramillo, serta yang ketiga adalah seorang jurnalis Catalina Gomez.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:56 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:38 WIB
Kunjungan Prabowo ke Timur Tengah, Indonesia-UAE Sepakati Kerja Sama Lintas Sektor

Kunjungan Prabowo ke Timur Tengah, Indonesia-UAE Sepakati Kerja Sama Lintas Sektor

Minggu, 24 November 2024 06:18 WIB
Blunder Jules Kounde: Dua Kesalahan Beruntun yang Gagalkan Kemenangan Barcelona

Blunder Jules Kounde: Dua Kesalahan Beruntun yang Gagalkan Kemenangan Barcelona

Minggu, 24 November 2024 05:51 WIB
Marc Casado Diganjar Kartu Merah, Barcelona Gagal Raih Poin Penuh Lawan Celta Vigo

Marc Casado Diganjar Kartu Merah, Barcelona Gagal Raih Poin Penuh Lawan Celta Vigo

Minggu, 24 November 2024 05:42 WIB
2 Tahun Dipecat, 2 ASN Gunungkidul yang Terlibat Skandal Perselingkuhan Diaktifkan Kembali

2 Tahun Dipecat, 2 ASN Gunungkidul yang Terlibat Skandal Perselingkuhan Diaktifkan Kembali

Minggu, 24 November 2024 00:16 WIB
Polres Kulon Progo Ajak Masyarakat Tolak Politik Uang

Polres Kulon Progo Ajak Masyarakat Tolak Politik Uang

Sabtu, 23 November 2024 21:43 WIB
Ribuan Masyarakat Padati Pesta Rakyat Kulon Progo Ber-Satu

Ribuan Masyarakat Padati Pesta Rakyat Kulon Progo Ber-Satu

Sabtu, 23 November 2024 19:43 WIB
Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Sabtu, 23 November 2024 13:21 WIB
Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Sabtu, 23 November 2024 12:28 WIB