Gaya Hidup

4 Fakta Dibalik Lee Soo Man Tuntut SM Entertainment, Netizen Khawatirkan Nasib Para Artis

profile picture Deslina Intan
Deslina Intan
4 Fakta Dibalik Lee Soo Man Tuntut SM Entertainment, Netizen Khawatirkan Nasib Para Artis
Lee Soo Man tuntut SM Entertainment, karena bisnis ilegal? (Foto: Instagram/smtown)
HARIANE - Baru-baru ini dikabarkan bahwa Lee Soo Man tuntut SM Entertainment karena bisnis ilegal.
Berita mengenai Lee Soo Man tuntut SM Entertainment ini mengejutkan netizen, karena perusahaan tersebut juga didirikan olehnya.
Kabar mengenai tuntutan Lee Soo Man muncul setelah persetujuan bisnis antara perusahaan dan Kakao Entertainment untuk menjadi pemegang saham terbesar kedua.

Fakta Dibalik Lee Soo Man Tuntut SM Entertainment

BACA JUGA : Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 8 Februari 2023 Merangkak Naik, Beli Sekarang atau Nanti?
Menjadi pendiri sekaligus pemegang saham terbesar di SM Entertainment, Lee Soo Man dikabarkan akan menuntut perusahaannya sendiri karena diduga menjalankan bisnis ilegal.

1. Awal Karir Hingga Menjadi Pendiri SM Entertainment

Pria kelahiran 1952 ini mengawali karir musiknya dengan bergabung dalam band duo April & May dan hanya bertahan selama tiga bulan karena masalah kesehatan.
Setelahnya ia kemudian melangsungkan debut solo pada 1977 dengan album bertajuk Lee Soo Man.
Pada 1980, ia mendirikan band bernama Lee Soo Man and The 365 Days, sebelum meninggalkan industri hiburan dan melanjutkan studinya di California State University, Northridge.
Masa-masa kuliahnya ia habiskan untuk belajar dan melihat para bintang MTV yang sukses seperti Michael Jackson.
Ia berencana untuk berkarir di industri musik Korea Selatan dan menjadi DJ hingga 1989 demi mengumpulkan uang untuk mendirikan perusahaannya sendiri.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB