Berita

4 Kasus Curanmor di Sleman Diungkap Polisi, Salah Satunya Beberkan Motor yang Aman Dicuri

profile picture Elmita Amalya
Elmita Amalya
Kasus Curanmor di Sleman
Pelaku curanmor di Sleman berhasil diungkap kepolisian. (Foto: Instagram/@polrestasleman)

HARIANE - Polisi mengungkap 4 kasus curanmor di Sleman, DI Yogyakarta pada Jumat, 14 April 2023.

Dalam keterangan pers-nya, polisi mengungkapkan jika keempat kasus curanmor tersebut terjadi dalam waktu yang berbeda-beda dari kurun waktu tahun 2022 hingga 2023.

Selain mengungkap penangkapan 4 pelaku kasus curanmor di Sleman, polisi juga membeberkan modus yang dilancarkan pencuri ketika beraksi.

4 Kasus Curanmor di Sleman Diungkap Polisi

Pada Jumat, 14 April 2023, Polresta Sleman melalui siaran live Instagram mengelar konferensi pers untuk mengungkap pelaku curanmor di Sleman.

Dalam gelaran tersebut, Kapolresta Sleman AKBP Yuswanto Ardi mengungkap 4 kasus curanmor dengan barang bukti berupa kendaraan yang berhasil diamankan.

Selain itu, pihaknya juga mengungkap modus dari beberapa pelaku saat menjalankan aksinya.

Dari keempat kasus tersebut, salah seorang tersangka berinisial HS terlibat di dalam 3 kasus pencurian.

Kasus pertama terjadi pada 15 Juli 2022. Tersangka berinisial YC berusia 40 tahun melancarkan aksinya di Kalasan.

Tersangka yang berhasil diamankan pada 9 April 2023 ini melancarkan aksinya dengan modus merusak kabel kunci satu unit Yamaha Vega.

Kasus kedua terjadi pada 8 Maret 2023 di Maguwoharjo, Depok. Kedua tersangka inisial EM berusia 35 tahun dan HS berusia 28 tahun memasang kunci T pada lubang kunci satu unit Honda Beat.

Kasus ketiga terjadi pada 4 April 2023 dengan kerugian satu unit Honda Scoopy. Tersangka berinisial AA (35) dan HS (28).

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kebijakan Tarif Trump Buat Wall Street Terpeleset! Apple & Nvidia Jadi Korban

Kebijakan Tarif Trump Buat Wall Street Terpeleset! Apple & Nvidia Jadi Korban

Jumat, 04 April 2025
7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

Jumat, 04 April 2025
Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Jumat, 04 April 2025
3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

Jumat, 04 April 2025
Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Jumat, 04 April 2025
Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Jumat, 04 April 2025
Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Jumat, 04 April 2025
Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Jumat, 04 April 2025