Gaya Hidup

4 Perbuatan yang Bisa Mengurangi Pahala Puasa, Hati-hati!

profile picture Happy Sefbrina Anugrah
Happy Sefbrina Anugrah
perbuatan yang bisa mengurangi pahala puasa
Contoh perbuatan yang bisa mengurangi pahala puasa. (Foto: Pexels/Thirdman)

Seperti yang disampaikan dalam hadis riwayat Bukhari, Rasulullah SAW bersabda:

"Barangsiapa yang tidak meninggalkan perkataan dusta dan malah mengamalkannya, maka Allah tidak butuh rasa lapar dan haus yang ditahannya." 

Ada beberapa macam berbohong yakni berbohong karena menghindari diri dari bahaya, menjunjung kesopanan, atau berbohong secara sengaja yang bisa merugikan orang lain. 

Jika seseorang melakukan kebohongan pada jenis yang terakhir, maka pahala puasa akan hilang dan membuat dosa. 

3. Menimbulkan Perselisihan

Menimbulkan perselisihan juga salah satu perbuatan yang dapat mengurangi pahala puasa. (Ilustrasi: Pexels/Alex Green)

Menimbulkan perselisihan atau mengadu domba merupakan hal yang bisa menghapus pahala puasa.

Perbuatan ini juga dilarang dalam Islam entah apa pun itu alasannya karena orang yang terlibat akan mengalami kerugian, baik dari segi materi maupun moral.  

4. Bersumpah palsu 

Selanjutnya, tindakan lain yang dapat menghapus pahala puasa adalah bersumpah palsu. 

Hal ini berarti ketika seseorang dengan sengaja menguntungkan satu pihak dan merugikan pihak lain dengan kesaksiannya. 

Oleh karena itu, bersumpah palsu dapat menghilangkan kebenaran dan perbuatan yang dilaknat oleh Allah SWT dan Rasul-Nya. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB