Idul Fitri 1444H

4 Pusat Oleh Oleh Malang Lengkap yang Wajib Dikunjungi, Ada yang Menyediakan Barang sampai Jajanan Khas

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Pusat Oleh Oleh Malang
Section yang ada di salah satu pusat oleh oleh Malang. (Foto: Instagram/ goedangoleholehofficial)

HARIANE - Berkunjung ke Kota Malang saat liburan, tak lengkap rasanya jika tak berkunjung ke pusat oleh oleh Malang berikut.

Pada pusat oleh oleh terlengkap di Malang ini, wisatawan bisa membeli aneka barang sampai dari jajanan khas yang sudah ada sejak puluhan tahun lalu.

Lokasi empat pusat oleh oleh terlengkap di Malang yang akan dibahas ini berada di dalam Kota Malang. Jadi, bagi wisatawan yang menginap di Kota Malang tak perlu khawatir tempatnya akan jauh.

1. Pusat Oleh Oleh Malang: GO (GoedangOlehOleh)

Pusat Oleh Oleh Malang
Berikut produk yang dapat dibeli di pusat oleh oleh Malang
pertama. (Foto: Instagram/ goedangoleholehofficial)

Dihimpun dari akun Instagram resmi Goedang Oleh Oleh, pusat oleh oleh yang satu ini berada di Jalan Simpang Tenaga Selatan II No.12, Kecamatan Blimbing, Kota Malang.

Di toko yang buka setiap hari mulai pukul 07.00-20.30 WIB ini, ada berbagai macam miniatur, kaus, tas, dompet, topi, pernak-pernik, camilan, dan lain-lain.

Salah satu contoh camilan-camilan yang dapat ditemukan di sini yaitu aneka keripik buah seperti keripik salak, pisang, blimbing, sampai yang dicampur jadi satu pun ada.

Toko ini ternyata juga mempunyai online shop di salah satu dua marketplace, yakni Shopee dan Tokopedia.

Di marketplace tersebut hanya tersedia aneka makanan saja. Jadi, bagi yang ingin beli lainnya bisa langsung berkunjung ke toko offline-nya.

2. Malang Strudel

Pusat Oleh Oleh Malang
Potret salah satu cabang pusat oleh oleh Malang kedua.
(Foto: YouTube/ QUEENDINASTY)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Rakus, Seorang Petugas BUMDES Gelapkan Uang Lebih dari Rp 1 Miliar

Rakus, Seorang Petugas BUMDES Gelapkan Uang Lebih dari Rp 1 Miliar

Rabu, 23 April 2025
Sembilan Pasangan Nikah Bareng di Pantai Sundak, Ini Keunikan Mahar yang Digunakan

Sembilan Pasangan Nikah Bareng di Pantai Sundak, Ini Keunikan Mahar yang Digunakan

Rabu, 23 April 2025
Polisi Rilis Ciri-ciri Mayat Pria Terbungkus Karung Dalam Got di Tangerang

Polisi Rilis Ciri-ciri Mayat Pria Terbungkus Karung Dalam Got di Tangerang

Rabu, 23 April 2025
Kecelakaan di Jogja, Mobil Sruduk Sejumlah Kendaraan di Rel Kereta Timoho

Kecelakaan di Jogja, Mobil Sruduk Sejumlah Kendaraan di Rel Kereta Timoho

Rabu, 23 April 2025
Peringatan HUT TAGANA Ke-21 se-DIY, Kabupaten Sleman Jadi Tuan Rumah

Peringatan HUT TAGANA Ke-21 se-DIY, Kabupaten Sleman Jadi Tuan Rumah

Rabu, 23 April 2025
Tindak Lanjuti Kasus Penyalahgunaan LPG Bersubsidi di Kulon Progo, Pertamina Putus Kontrak 5 ...

Tindak Lanjuti Kasus Penyalahgunaan LPG Bersubsidi di Kulon Progo, Pertamina Putus Kontrak 5 ...

Rabu, 23 April 2025
78 CPNS Gunungkidul Terima SK Pengangkatan

78 CPNS Gunungkidul Terima SK Pengangkatan

Rabu, 23 April 2025
Polda DIY Bongkar Penyalahgunaan LPG Bersubsidi, Begini Modus Operandinya

Polda DIY Bongkar Penyalahgunaan LPG Bersubsidi, Begini Modus Operandinya

Rabu, 23 April 2025
Kasus Penyiraman Air oleh Debt Collector, Lurah Lapor Polisi

Kasus Penyiraman Air oleh Debt Collector, Lurah Lapor Polisi

Rabu, 23 April 2025
Warung Makan di Sewon Bantul Kebakaran, Pemilik Rugi Rp 10 Juta Lebih

Warung Makan di Sewon Bantul Kebakaran, Pemilik Rugi Rp 10 Juta Lebih

Rabu, 23 April 2025