Idul Fitri 1444H

4 Rekomendasi Tempat Oleh-oleh di Bandung, Cocok Dijadikan Buah Tangan untuk Orang Terdekat

profile picture Fatimah Nuraini
Fatimah Nuraini
Rekomendasi Tempat Oleh-oleh di Bandung
4 rekomendasi tempat oleh-oleh di Bandung yang wajib dikunjungi saat mudik lebaran. (Ilustrasi: Pexels/Loifotos)

HARIANE – Rekomendasi tempat oleh-oleh di Bandung dapat menjadi referensi siapa saja ketika berkunjung ke Kota Kembang terutama saat lebaran.

Selain menjadi destinasi wisata, Bandung memiliki segudang tempat oleh-oleh yang cocok dijadikan buah tangan untuk orang-orang terdekat.

Terdapat berbagai macam pilihan yang dapat dijadikan oleh-oleh mulai dari makanan hingga sepatu kulit yang sayang untuk dilewatkan.

4 Rekomendasi Tempat Oleh-oleh di Bandung

Sebelum berkunjung ke kota yang dijuluki Paris van Java, alangkah baiknya simak rekomendasi tempat oleh-oleh di Bandung yang sudah dirangkum dalam artikel ini.

Pasalnya, Bandung menjadi salah satu pilihan destinasi yang selalu dipadati wisatawan terutama saat libur lebaran. Sehabis liburan, rasanya kurang lengkap jika tidak membawa oleh-oleh untuk orang tersayang.

Maka dari itu, berikut terdapat 4 rekomendasi tempat oleh-oleh yang dapat dijadikan referensi bagi siapa saja ketika berkunjung ke Bandung.

1. Kawasan Cihampelas

Kawasan Cihampelas bisa menjadi alternatif seseorang yang ingin membeli berbagai macam oleh-oleh tetapi enggan untuk mengunjungi banyak tempat.

Pasalnya, di sepanjang Jalan Cihampelas terdapat bermacam-macam oleh-oleh khas Bandung seperti halnya souvenir, makanan, hingga fashion.

2. Kartika Sari

Sebagian orang mungkin sudah tidak asing dengan nama toko Kartika Sari yang identik menjual oleh-oleh khas Bandung.

Mulai dari lapis legit, brownies panggang, pie susu keju, dan masih banyak lagi jenis makanan yang dapat dijadikan buah tangan sebagaimana dilansir dari Instagram Kartika Sari Bandung.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polisi Tetapkan 4 Tersangka Pembubaran Ibadah di Tangsel, Salah Satunya Ketua RT

Polisi Tetapkan 4 Tersangka Pembubaran Ibadah di Tangsel, Salah Satunya Ketua RT

Selasa, 07 Mei 2024 22:01 WIB
Imbas Penutupan TPA Piyungan, Pelaku Usaha Pengangkut Sampah Mengeluh Tak Bisa Beroperasi

Imbas Penutupan TPA Piyungan, Pelaku Usaha Pengangkut Sampah Mengeluh Tak Bisa Beroperasi

Selasa, 07 Mei 2024 21:47 WIB
Seleksi PPK Pilkada 2024, 207 Peserta Jalani Tes Tertulis Dengan Metode CAT

Seleksi PPK Pilkada 2024, 207 Peserta Jalani Tes Tertulis Dengan Metode CAT

Selasa, 07 Mei 2024 20:17 WIB
Lestarikan Tembang Macapat, Dinas Kebudayaan Kota Yogyakarta Gelar Macapat Senja Ketiga Kalinya

Lestarikan Tembang Macapat, Dinas Kebudayaan Kota Yogyakarta Gelar Macapat Senja Ketiga Kalinya

Selasa, 07 Mei 2024 20:12 WIB
Nasdem dan Demokrat Buka Pendaftaran Balon Bupati dan Wakil Bupati, Beberapa Tokoh Mulai ...

Nasdem dan Demokrat Buka Pendaftaran Balon Bupati dan Wakil Bupati, Beberapa Tokoh Mulai ...

Selasa, 07 Mei 2024 20:03 WIB
Pilkada Serentak 2024, DPD Golkar Mulai Lakukan Survei Elektabilitas Pekan Ini

Pilkada Serentak 2024, DPD Golkar Mulai Lakukan Survei Elektabilitas Pekan Ini

Selasa, 07 Mei 2024 19:47 WIB
Rawan Tumpahan Solar, Polisi-Relawan Slumprit Open Donasi Karung Wadah Serbuk Kayu untuk Disiagakan

Rawan Tumpahan Solar, Polisi-Relawan Slumprit Open Donasi Karung Wadah Serbuk Kayu untuk Disiagakan

Selasa, 07 Mei 2024 19:43 WIB
Sambut HUT Kabupaten Sleman ke-108, Pegawai Lingkungan Pemkab Ikuti Lomba Olahraga Tradisional

Sambut HUT Kabupaten Sleman ke-108, Pegawai Lingkungan Pemkab Ikuti Lomba Olahraga Tradisional

Selasa, 07 Mei 2024 16:14 WIB
Jaga Kualitas Udara, Pemkab Sleman Lakukan Uji Emisi Kendaraan Gratis

Jaga Kualitas Udara, Pemkab Sleman Lakukan Uji Emisi Kendaraan Gratis

Selasa, 07 Mei 2024 16:04 WIB
KPU Bantul Ingatkan Caleg Terpilih Laporkan LHKPN Sebelum Dilantik

KPU Bantul Ingatkan Caleg Terpilih Laporkan LHKPN Sebelum Dilantik

Selasa, 07 Mei 2024 15:45 WIB