Artikel

5 Penyebab Rem Kendaraan Blong, Ketahui Sebelum Terjadi Kecelakaan

profile picture Salsa Berlianthi Ariyanto
Salsa Berlianthi Ariyanto
5 Penyebab Rem Kendaraan Blong, Ketahui Sebelum Terjadi Kecelakaan
5 Penyebab Rem Kendaraan Blong, Ketahui Sebelum Terjadi Kecelakaan
HARIANE - Penyebab rem kendaraan blong harus diketahui bagi setiap pengendara.
Pasalnya rem menjadi komponen yang paling penting guna menjaga keselamatan dalam berkendara.
Rem berfungsi sebagai sistem pengereman dalam berkendara, tentu saja wajib untuk dirawat agar memastikan kualitas rem yang dimiliki.
Untuk itu tentu saja sebelum melakukan perjalanan, para pengendara harus memastikan apakah semua mesin dalam kendaraan yang akan digunakan dalam keadaan baik.
BACA JUGA :
Efek Ganti BBM Secara Terus-menerus Pada Kendaraan, Ketahui Dampak Buruknya Bagi Mesin
Hal tersebut berguna untuk mencegah tingkat kecelakaan yang disebabkan karena rem kendaraan blong.
Sebelum terjadi rem kendaraan blong pada kendaraan, pengendara bisa mengatasinya dengan mengetahui apa penyebabnya.
Dikutip dari MyPertamina menjelaskan penyebab rem kendaraan blong, sebagai berikut:

1. Kurangnya Minyak Rem

Penyebab Rem Kendaraan Blong
Penyebab Rem Kendaraan Blong, Ketahui Sebelum Terjadi Kecelakaan. (Sumber foto: IstockPhoto)

Penyebab rem kendaraan blong pertama, kurangnya minyak rem. Minyak rem berfungsi sebagai pelumas, jika minyak rem tersebut kurang atau kering tentu saja sistem pengereman akan menjadi bermasalah.

Rem berfungsi untuk menghentikan laju kendaraan, namun saat situasi genting rem kendaraan akan mengalami blong karena kurangnya minyak rem.
Untuk itu, para pengendara wajib mengetahui minyak rem pada kendaraan sebelum berkendara agar tidak terjadi kecelakaan.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 20 April 2025 Masih Tinggi, Cek Daftarnya ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 20 April 2025 Masih Tinggi, Cek Daftarnya ...

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Nilai Sampah Kulon Progo Masih Ditolerir

Menteri Lingkungan Hidup Nilai Sampah Kulon Progo Masih Ditolerir

Sabtu, 19 April 2025
100 Ribu Visa Haji 2025 Terbit, Jemaah Siap Berangkat 2 Mei

100 Ribu Visa Haji 2025 Terbit, Jemaah Siap Berangkat 2 Mei

Sabtu, 19 April 2025